Optimalisasi pelayanan publik (Kajian layanan administrasi kependudukan di tingkat kecamatan kota kudus)

MURIAWAN, ADJI (2020) Optimalisasi pelayanan publik (Kajian layanan administrasi kependudukan di tingkat kecamatan kota kudus). Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of Hal Depan]
Preview
Text (Hal Depan)
HALAMAN JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Abstrak]
Preview
Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf - Accepted Version

Download (106kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
Text (Bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (267kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (251kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (422kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (26kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (157kB) | Preview

Abstrak

Penelitian ini dengan judul Optimalisasi Pelayanan Publik (Kajian Layanan Administrasi Kependudukan Di Tingkat Kecamatan Kota).Pelayanan publik adalah segala kegiatan pelayanan yang dilaksanakan oleh penyelenggara pelayanan publik sebagai upaya pemenuhan kebutuhan penerima pelayanan maupun pelaksanaan ketentuan peraturan perundang-undangan. Peneltian ini bertujuan untuk untuk mengetahui dan menjelaskan layanan publik di kelurahan khususnya layanan administrasi kependudukan dilaksanakan dan menjelaskan hambatan dalam pelaksanaan pelayanan publik di Kelurahan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Metode pendekatan yang digunakan adalah yuridis sosiologis dan pengambilan datanya dilakukan dengan menggunakan metode wawancara dengan Lurah Kelurahan Kajeksan, Kelurahan Kerjasan, Kelurahan Panjunan; Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (LPMK) Kelurahan Kajeksan, Warga Kelurahan Kajeksan.. Metode penentuan sampel digunakan dengan purposive sampling, sedangkan hasil pengolahan datanya disajikan dalam bentuk deskriptif analisis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan pelayanan administrasi kependudukan di Kelurahan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus belum optimal antara lain karena masih tedapat kesalahan Penulisan dan salah format dalam membuat administrasi kependudukan. Standar pelayanan di Kelurahan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus secara garis besar sudah baik dan hambatan dalam pelaksanaan pelayanan publik di Kelurahan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus antara lain waga kurang paham dengan administrasi kependudukan, kurangnya personil Pegawai Kelurahan, rendahnya sumber daya manusia, kurangnya sarana dan prasarana yang memadai, adanya gangguan peralatan, oleh karena standar pelayanan publik khususnya standar waktu, standar biaya dan standar kejelasan penyelesaian pelayanan publik, serta kompetensi petugas pemberi pelayanan, maka perlu diadakannya pengkajian ulang tentang permasalahan tersebut

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Dr. Subarkah, S.H., M.Hum, Pembimbing 2 5. Dr. Dra. Sulistyowati, S.H.,C.N,
Kata Kunci: Optimalisasi, Pelayanan Publik, Administrasi Kependudukan
Subjects: Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi
Program Studi: Fakultas Hukum > Magister Ilmu Hukum (S2)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 02 Jan 2021 03:29
Last Modified: 02 Jan 2021 03:35
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/13026

Actions (login required)

View Item View Item