Meningkatkan penerimaan diri melaluilayanan Bimbingan kelompok teknik sosiodrama Pada siswa kelas x tav i smkn 2 kudus

Ramadhanti, Dania (2020) Meningkatkan penerimaan diri melaluilayanan Bimbingan kelompok teknik sosiodrama Pada siswa kelas x tav i smkn 2 kudus. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of Halaman Depan]
Preview
Text (Halaman Depan)
HAL JUDUL.pdf - Published Version

Download (701kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
Text (Bab 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (244kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (253kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (665kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (104kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (104kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah: 1.Mendeskripsikan layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama dalam meningkatkan penerimaan diri siswa kelas X SMKN 2 Kudus 2. Diperolehnya peningkatan penerimaan diri siswa melalui layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama pada siswa kelas X SMKN 2 Kudus. Jenis penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah penelitian tindakan bimbingan dan konseling dengan menggunakan dua siklus. Setiap siklus terdapat 3 kali pertemuan dan setiap pertemuan dengan waktu 7menit.Penelitian ini dilakukan dengan 2 siklus dan 4 tahap di setiap siklusnya yaitu, perencanaan, pelaksanaan/tindakan, observasi/pengamatan, dan refleksi. Subjek yang diteliti yaitu 8 siswa kelas X TAV I SMKN 2 Kudus yang memiliki penerimaan diri rendah. Variabel dalam penelitian ini terdiri dari variabel independen (X) adalah variabel bebas. Dalam penelitian ini variabel independen (bebas) yaitubimbingan kelompok teknik sosiodrama. Yang kedua variabel dependen (Y) adalah variabel terikat. Variabel dependen (terikat) dalam penelitian ini adalah penerimaan diri. Hasil penelitian penerimaan diri siswa pada pra siklus memperoleh skor 55 dengan kategori (kurang). Pada siklus Imemperoleh 65 dengan kategori (baik) yang mengalami peningkatan 10 dari pra siklus. Pada siklus II aspek penerimaan diri mendapatkan hasil sebesar 74 dengan kategori (sangat baik). Jadi, penerimaan diri siswa mengalami peningkatan sebesar 19 dari pra siklus ke siklus II. Simpulan hasil penelitian ini adalah terjadi peningkatan pada penerimaan diri siswa setelah diberi layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama pada siswa kelas X TAV I SMKN 2 Kudus mengalami peningkatan dalam setiap pertemuan. Hal ini terbukti penerimaan diri siswa mengalami peningkatan sebesar 19 dari pra siklus, siklus I dan siklus II. Dengan demikian Layanan Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama dapat Meningkatkan Penerimaan Diri Siswa. Disarankan kepada1. Kepala sekolah, dapat memberikan sarana dan prasarana yang mendukung kegiatan bimbingan konseling, agar guru bimbingan konseling dapat membantu siswa yang bermasalah dengan optimal. 2. Guru Bimbingan Konseling, dapat melaksanakan layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama lanjutan untuk meningkatkan penerimaan diri siswa. 3. Peneliti berikutnya, dapat menjadikan penelitian ini sebagai acuan atau referensi untuk mengembangkan dan melanjutkan penelitian layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama untuk meningkatkan penerimaan diri siswa. 4. Siswa, diharapkan menyadari pentingnya penerimaan diri dalam menjalani kehidupan sehari-hari, menerima dengan baik segala kekurangan serta kelebihan diri dan bisa berkembang secara optimal.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Drs. Arista Kiswantoro, M.Pd. Drs. Masturi, MM.
Kata Kunci: Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama, Penerimaan Diri
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Bimbingan & Konseling
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 05 Jan 2021 03:56
Last Modified: 05 Jan 2021 03:56
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/13047

Actions (login required)

View Item View Item