Sistem Informasi Pelayanan Pasien Pada Rumah Sakit Aisyiyah Berbasis SMS Gateway

PURNOMO, HADI (2013) Sistem Informasi Pelayanan Pasien Pada Rumah Sakit Aisyiyah Berbasis SMS Gateway. Update Test thesis, Universitas muria kudus.

[thumbnail of HAL JUDUL] PDF (HAL JUDUL)
2.HAL_JUDUL.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (548kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB I] PDF (BAB I)
BAB_1.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (116kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II] PDF (BAB II)
BAB_2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (230kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] PDF (BAB III)
BAB_3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (209kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] PDF (BAB IV)
BAB_4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (928kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] PDF (BAB V)
BAB_5.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of PROGRAM] Archive (ZIP) (PROGRAM)
css.zip - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1kB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian skripsi telah dilaksanakan selama satu bulan di Rumah Sakit Aisyiyah Kudus. Dengan materi pokok penelitian adalah untuk mengetahui prosedur pelayanan pasien di Rumah Sakit Aisyiyah Kudus, yang mampu menyajikan data dan informasi kepada pasien dan masyarakat umum dengan tujuan memperbaiki sistem lama dimana pelayanannya rutin dilakukan setiap hari. Sejak awal, pelayanan informasi untuk pasien di Rumah Sakit Aisyiyah menggunakan aplikasi desktop. Perancangan sistem dilakukan dengan metode waterfall dan bahasa pemodelan menggunakan UML. Sedangkan bahasa pemrograman yang dipakai adalah PHP dengan menggunakan database MySQL. Aplikasi ini dimulai dari pendataan pengelolaan data dokter yang selanjutnya dibuat jadwal dokter, pengelolaan data pasien untuk rawat inap dan rawat jalan yang kemudian dikelola menjadi catatan dokter, pasien dapat mengakses informasi jadwal dokter, informasi ruangan pasien inap, informasi total biaya rawat inap, dan pendaftaran rawat jalan melalui SMS (Short Message Service). Hasil akhir perancangan tersebut menghasilkan Sistem Informasi Pelayanan Pasien Pada Rumah Sakit Aisyiyah Berbasis SMS Gateway. Dengan adanya aplikasi ini pasien dapat mengetahui berbagai informasi antara lain informasi jadwal dokter, informasi berbagai macam info seputar kesehatan, informasi rekam medis masing-masing pasien selama melakukan pengobatan yang dapat diakses melalui website . pasien dapat mengirim request SMS untuk informasi jadwal dokter,

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Yudie Irawan, M.Kom dan Anteng Widodo, S.T., M.Kom
Kata Kunci: Kata Kunci : Sistem, Informasi, Pelayanan, Pasien. SMS Gateway
Subjects: Teknologi > T1 Teknologi (Umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Ririn Mela Safitri
Date Deposited: 12 Jul 2013 03:14
Last Modified: 12 Jul 2013 03:14
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/1398

Actions (login required)

View Item View Item