Aplikasi sistem informasi akademik berbasis web responsive smp n 1 mejobo kudus

HAFIDZ, IMAM (2021) Aplikasi sistem informasi akademik berbasis web responsive smp n 1 mejobo kudus. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of HAL JUDUL] Text (HAL JUDUL)
Hal. Judul.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (102kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (307kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (30kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (155kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstrak

Pembuatan skripsi dengan judul sistem informasi akademik berbasis web responsisive di SMP N 1 Mejobo Kudus bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi akademik (SIA) yang akan diterapkan di sekolah sehingga dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam pengelolaan akademik. Dalam penggunaan aplikasi sistem informasi akademik ada ini 4 yaitu, admin (Staff TU), guru, kepala sekolah, dan siswa. Untuk admin bertugas untuk mengelola keseluruhan data yang bisa menambah, merubah, dan menghapus diantaranya data guru, siswa, dan kepala sekolah. Untuk guru hanya bertugas untuk menambah, menghapus, dan mengedit data nilai siswa dan jadwal mata pelajaran. Pada pengguna kepala sekolah hanya bisa melihat data siswa dan guru atau pegawai sekolah. Untuk siswa hanya bisa melihat jadwal mengajar, hasil nilai pelajaran, dan nama guru. Dalam pembuatan aplikasi ini menggunakan metode waterfall yaitu metode yang terdiri dari perencanaan, analisa, perancangan, pemrograman, implementasi, pengoperasian dan pemeliharaan pada sistem. Penelitian ini dilakukan di sekolah SMP N 1 Mejobo Kudus, karena dalam pengelolahan data di SMP N 1 Mejobo Kudus masih menggunakan kertas dan membutuhkan sebuah program agar lebih efisien dan memudahkan bagi penggunanya. Hasil dari penelitian ini nanti adalah dapat memudahkan penggunanya dalam menambahkan data, menghapus data, mengedit data, dan melihat data. Data tersebut terdiri dari data guru, data siswa, data nilai siswa, data jadwal mata pelajaran.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing : 1. Mukhamad Nurkamid, S.Kom, M.Cs 2. Rizkysari Meimaharani, S.Kom, M.Kom
Kata Kunci: Sistem Informasi Akademik Berbasis WEB
Subjects: Teknologi > Teknologi (umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Informatika
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 20 Oct 2021 22:38
Last Modified: 20 Oct 2021 22:38
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/15714

Actions (login required)

View Item View Item