Pengaruh moralitas individu, internal control system, penegakan hukum, kesesuaian kompensasi, ketaatan aturan akuntansi, dan asimetri informasi terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi (studi empiris bumd se-eks karisidenan pati)

ARYANTI, MILESA FEBI (2022) Pengaruh moralitas individu, internal control system, penegakan hukum, kesesuaian kompensasi, ketaatan aturan akuntansi, dan asimetri informasi terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi (studi empiris bumd se-eks karisidenan pati). Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Halaman Judul]
Preview
Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version

Download (828kB) | Preview
[thumbnail of Bab I]
Preview
Text (Bab I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (286kB) | Preview
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (288kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (244kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (479kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (178kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (300kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstrak

Kecenderungan kecurangan akuntansi merupakan suatu tindakan yang dilakukan secara sengaja oleh pihak – pihak tertentu dengan menghilangkan jumlah dan pengungkapan di dalam laporan keuangan untuk mendapatkan keuntungan diri sendiri dan mengelabuhi para pemakai laporan keuangan. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh moralitas individu, internal control system, penegakan hukum, kesesuaian kompensasi, ketaatan aturan akuntansi dan asimetri informasi terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi (studi empiris BUMD se – eks Karisidenan Pati). Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Teknik pengumpulan data adalah metode kuesioner. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purporsive sampling. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 31 BUMD yang ada di karisidenan Pati dengan 93 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan aplikasi IBM SPSS versi 26. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel moralitas individu, internal control system, penegakan hukum, kesesuaian kompensasi, dan ketaatan aturan akuntansi tidak berpengaruh terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi. Variabel asimetri informasi berpengaruh terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: 1. Nanik Ermawati, SE., M.Si 2. Zamrud Mirah Delima SE, M.Si, Akt
Kata Kunci: Moralitas Individu, Internal Control System, Penegakan Hukum, Kesesuaian Kompensasi, Ketaatan Aturan Akuntansi, Asimetri Informasi, Kecenderungan Kecurangan Akuntansi
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Perdagangan. Perniagaan > Etika bisnis
Ilmu-ilmu Sosial > Teori Ekonomi
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 04 Apr 2022 07:09
Last Modified: 04 Apr 2022 07:09
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/16281

Actions (login required)

View Item View Item