Sistem otomatis pemberian pakan dan minum kelinci berbasis internet of things

Sodiq, Fiqi Fathul Roji (2022) Sistem otomatis pemberian pakan dan minum kelinci berbasis internet of things. Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Halaman Judul]
Preview
Text (Halaman Judul)
Hal. Judul.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Bab I]
Preview
Text (Bab I)
Bab I.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (283kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (469kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (293kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (24kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (176kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (529kB) | Request a copy

Abstrak

Di indonesia banyak orang yang gemar memelihara herwan, dari hewan yang kecil hingga yang besar seperti kelinci. Kegiatan ini tidak akan lepas dari pewatan, kebersihan dan pemberian pakan&minum. Aktifitas ini sangatlah penting untuk menjaga kesehatan hewan agar terhindar dari penyakit. Permasalahan yang sering terjadi yang dihadapi dalam memelihara hewan ialah keterlambatan pemberian pakan dan minum dikarenakan masih manual. Hal ini menyebabkan pemilik hewan harus menyisihkan waktunya untuk melakukan kegiatan tersebut. Dan apabila pemilik lalai dalam memberikan pakan dan minum kepada kelinci, maka akan berdampak buruk pada kelinci. Sehingga menyebabkan berturunnya bobot berat badan kelinci atau menyebabkan kematian pada kelinci. Dengan adanya masalah ini peneliti merancang sistem pemberian pakan dan minum kelinci berbasis Internet of Things yang mana perancangan programnya dengan menggunakan Arduino IDE dan untuk monitoring menggunakan aplikasi Blynk dan untuk otak dalam system alat ini menggunakan NodeMCU, yang mana NodeMCU ini yang mengatur dalam memberikan perintah untuk menjalankan semua alat dalam pembuatan alat otomatis pemberian pakan dan minum. Alat ini dapat bekerja sesuai dengan apa yang telah dijadwalkan dalam pola pemberian makan dengan pemberian makan perulangan dua kali setiap harinya yaitu pagi dan sore dan pemberian air. Inovasi ini dapat mempermudah pengawas pemeliharaan dalam pemberian makan dan minum, sehingga dapat membantu untuk mempermudah dalam pemeliharaan kelinci.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: 1. Anastasya Latubessy, S Kom, M.Cs 2. Tutik Khotimah, M.Kom
Kata Kunci: NodeMCU, Kelinci, Waterfall, Internet of Things
Subjects: Teknologi > T1 Teknologi (Umum) > Otomasi
Teknologi > Teknologi (umum)
Teknologi > T1 Teknologi (Umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Informatika
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 11 May 2022 22:48
Last Modified: 11 May 2022 22:48
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/16581

Actions (login required)

View Item View Item