Analisis Tipe-tipe Mood dalam Skrip Pidato Kemenangan Barrack Obama 2012 pada Malam Pemilihan

KHOLIFAH, NOR (2013) Analisis Tipe-tipe Mood dalam Skrip Pidato Kemenangan Barrack Obama 2012 pada Malam Pemilihan. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of HAL JUDUL]
Preview
PDF (HAL JUDUL)
Hal._Judul.pdf - Accepted Version

Download (971kB)
[thumbnail of BAB I] PDF (BAB I)
Bab_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (162kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II] PDF (BAB II)
Bab_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (275kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] PDF (BAB III)
Bab_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (122kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] PDF (BAB IV)
Bab_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (414kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] PDF (BAB V)
Bab_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (269kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI] PDF (BAB VI)
Bab_VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (113kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
PDF (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar_Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (183kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] PDF (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of PRESENTASI UJIAN ] Microsoft PowerPoint (PRESENTASI UJIAN )
Presentasi.pptx - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (425kB) | Request a copy

Abstrak

Dalam Bahasa Inggris salah satu tipt-tipe arti adalah Interpersonal meaning. Hal itu direalisasikan dengan mood dan modality. Dalam penelitian ini saya fokus pada mood. Mood adalah arti melalui hubungan sosial yang diciptakan dan dipelihara. Susunan mood adalah Subjek dan finet beserta dengan polaritinya. Ada dua macam tipe mood; yaitu indicative mood dan imperative mood. Indicative mood dibagi menjadi dua, yaitu declarative mood dan interrogative mood. Kita bisa menganalisis tipe-tipe mood dari berbagai sumber. Salah satunya adalah pidato seseorang. Dalam penelitian ini, saya mengambil pidato kemenangan Barrack Obama sebagai sumber data. Pidato adalah pemberian komunikasi lisan kepada pendengar. Untuk memudahkan pendengar dalam memahami pidato, kita bisa menggunakan skrip. Skrip adalah teks tertulis dari, film, pidato, atau talkshow. Dalam penelitian ini adalah skrip pidato kemenangan Barrack Obama 2012 pada malam pemilihan. Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) untuk menemukan tipe- tipe mood yang digunakan dalam skrip pidato kemenangan Barack Obama 2012 pada malam pemilihan. (2) untuk menemukan tipe-tipe mood yang direalisasikan dalam skrip pidato kemenangan Barack Obama 2012 pada malam pemilihan. (3) untuk menemukan tipe mood yang paling banyak digunakan dalam skrip pidato kemenangan Barack Obama 2012 pada malam pemilihan. (2) untuk. Untuk memperoleh hasil yang sesuai dengan tujuan penelitian, maka digunakanlah desain penelitian deskriptif kualitatif. Data yang terdapat dalam penelitian ini adalah tipe- tipe mood yang ada di dalam skrip pidato kemenangan presiden Barrack Obama 2012 pada malam kemenangan. Sedangkan sumber datanya adalah skrip pidato tersebut, keseluruhan isi dari pidato. Hasil analisis data, menunjukkan presentase tipe-tipe mood yang ditemukan di skrip pidato kemenangan Barrack Obama adalah declarative 94,53%, interrogative 5,08%, dan imperative 0,39%. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa tipe mood yang paling banyak digunakan dalam teks pidato tersebut adalah declarative mood. Banyaknya tipe-tipe mood yang digunakan dalam pidato Presiden Barack Obama, membuat teks pidato tersebut mudah dipahami oleh pendengar dan pembacanya. Oleh karena itu, saya menyarankan bagi setiap pembaca, khususnya para mahasiswa jurusan Bahasa Inngris untuk mempelajari tipe-tipe mood secara lebih mendalam. Karena dengan mempelajari tipe-tipe mood, mereka dapat menghindari kesalah-tafsiran dan kesalah pahaman ketika mereka sedang berbicara dengan orang lain.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing: (1) Dr. Drs. Slamet Utomo, M.Pd, (2) Agung Dwi Nurcahyo, SS, M.Pd.
Kata Kunci: Kata kunci: Tipe- tipe mood, Skrip pidato kemenangan Barrack Obama 2012, Malam pemilihan
Subjects: Bahasa dan sastra > Bahasa Inggris
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: Ririn Mela Safitri
Date Deposited: 25 Sep 2013 05:19
Last Modified: 25 Sep 2013 05:19
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/1684

Actions (login required)

View Item View Item