KLASIFIKASI TANAMAN AGLAONEMA DENGAN EKSTRAKSI WARNA RGB MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR

Selvianti, Tania (2022) KLASIFIKASI TANAMAN AGLAONEMA DENGAN EKSTRAKSI WARNA RGB MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR. Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Halaman Judul]
Preview
Text (Halaman Judul)
Hal. Judul.pdf - Published Version

Download (579kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (321kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (382kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (434kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (512kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (233kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (288kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstrak

Tanaman Aglaonema atau yang disebut dengan Aglaonema memiliki beberapa jenis dengan variasi corak daun, dan warna daun yang beragam, oleh karena itu tanaman Aglaonema masih sangat sulit untuk dikenali dan banyak dari pecinta Aglaonema masih tidak mengetahui dan tidak dapat membedakan jenis- jenis Aglaonema. Jenis-jenis Aglaonema makin bertambah banyak saat ini dikarenakan hasil persilangan yang banyak menghasilkan beragam warna dan corak daun pada Aglaonema yang menyebabkan para pecinta Aglaonema kesulitan untuk mengidentifikasinya. Untuk dapat mengenali tanaman Aglaonema ini setidaknya mengetahui ciri dari setiap jenis tanaman Aglaonema. Namun, bagi orang awam yang tiak memiliki pengetahuan ciri dari jenis tanaman Aglaonema akan menjadi kesulitan untuk membedakannya dn menyebabkan kesalahan karena warna dan corak yang mirip tanaman Aglaonema. Dari permasalahan yang didapat akan dibuat sistem pengklasifikasian tanaman Aglaonema dengan menggunakan ekstraksi warna RGB dan metode KNN. Tahap penelitian pertama yaitu pengumpulan citra daun Aglaonema dan ekstraksi warna RGB. Tahap selanjutnya melakukan klasifikasi dengan metode KNN yang menghasilkan tingkat akurasi dan akan dibandingkan hasil akurasinya dengan arah yang berbeda pada ekstraksi RGB.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing 1. Evanita, S.kom, M.Kom. Dosen Pembimbing 2. Aditya Akbar Riadi, S.Kom, M.Kom.
Kata Kunci: Aglaonema, RGB, Klasifikasi, K-Nearest neighbor
Subjects: Teknologi > Teknologi (umum)
Teknologi > T1 Teknologi (Umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Informatika
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 22 Dec 2022 19:13
Last Modified: 25 Dec 2022 18:23
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/17490

Actions (login required)

View Item View Item