Optimalisasi vlan berbasis mikrotik Studi kasus smk assa’idiyah kudus

Bari, Kholikul (2023) Optimalisasi vlan berbasis mikrotik Studi kasus smk assa’idiyah kudus. Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of halaman judul]
Preview
Text (halaman judul)
HAL JUDUL.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of bab 1]
Preview
Text (bab 1)
BAB 1.pdf - Published Version

Download (267kB) | Preview
[thumbnail of bab 2] Text (bab 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (319kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] Text (bab 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] Text (bab 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] Text (bab 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (230kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (248kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] Text (lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (834kB) | Request a copy

Abstrak

Semakin berkembangnnya teknologi jaringan komputer semakin membantu dalam penyempurnaan Virtual Local Area Netwotk (VLAN) adalah suatu mekanisme yang dapat digunakan untuk mensegmentasi jaringan dalam peralatan switch. switch dapat dihubungkan dengan router untuk menghubungkan semua VLAN. Tujuan utama Virtual Local Area Network (VLAN) adalah untuk memperkecil jumlah trafficbroadcast pada masing-masing subnet. Melalui cara ini peralatan jaringan yang ada dapat dioptimasi untuk mendukung pelayanan jaringan. Hal ini tidak akan meneruskan tabrakan tetapi akan mengirim siaran ke setiap perangkat jaringan. Untuk alasan ini, segmen disebut “collision Domain” atau domain yang bertabrakan. Virtual Local Area Network bertindak sebagai LAN tunggal meskipun hanya membentuk segmen. Ini berarti bahwa broadcast domain dari VLAN adalah VLAN itu sendiri, bukan setiap segmen jaringan. Selain itu, partisi tidak harus ditentukan oleh lokasi fisik perangkat jaringan. Mereka dapat dikelompokkan sebagai gantinya berdasarkan departemen, tim proyek, atau prinsip organisasi logis lainnya. metode penelitian yang sesuai adalah Metode penelitian yang dilakukan dalam melakukan studi Pustaka, Analisa jaringan komputer. Perancangan jaringan, implementasi jaringan, dan testing, dari penelitian hasil skripsi ini jaringan komputer berbasis VLAN menjadi jaringan komputer menjadi flaksibel, keamanan jaringan komputer menjadi maksimal, jaringan komputer dari pusat bisa menjadi lebih optimal dengan jaringan komputer yang ada seluruh lab, juga membatasi penggunannya dan Melalui Virtual Local Area Network, sub jaringan komputer ukuran kecil yang ketika terjadi masalah pada jaringan komputer mepermudah penangannya.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen pembimbing 1: Aditya Akbar Riadi S.Kom., M.Kom Dosen pembimbing 2: Arief Susanto ST, M.Kom
Kata Kunci: Virtual Local Area Network (VLAN), Local Area Network (LAN), fleksibel, jaringan komputer, sub jaringan.
Subjects: Teknologi > T1 Teknologi (Umum) > Teknologi Informasi
Teknologi > T1 Teknologi (Umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Informatika
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 09 Jan 2024 00:15
Last Modified: 09 Jan 2024 00:15
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/19762

Actions (login required)

View Item View Item