Pertimbangan hakim dalam menjatuhkan pidana terhadap anak pelaku tindak pidana pembunuhan (studi kasus putusan no 04/pid.sus.a/2017/pn.kds)

ULFA, UMI MARIA (2023) Pertimbangan hakim dalam menjatuhkan pidana terhadap anak pelaku tindak pidana pembunuhan (studi kasus putusan no 04/pid.sus.a/2017/pn.kds). Sarjana thesis, UNIVERSITAS MURIA KUDUS.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
HAL. JUDUL.pdf - Published Version

Download (449kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (203kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (260kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (110kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (271kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (93kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (136kB) | Preview

Abstrak

Skripsi yang berjudul “PERTIMBANGAN HAKIM TERHADAP ANAK PELAKU TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN (Studi Kasus Putusan No.04/Pid.Sus.A/2017/PN.Kds)” ini secara umum bertujuan untuk memahami dan menganalisis tentang penegakan hukum didalam putusan tersebut, serta mengetahui adanya kendala-kendala dalam pelaksanaan putusan yang kami teliti. Metode yang dimanfaatkan dalam penelitian ini yaitu yuridis normative yang mana penekanannya terdapat dalam ilmu hukum disertai dengan upaya dalam mengkaji mengenai berbagai kaidah hukum yang terdapat di masyarakat. Penelitian ini akan memanfaatkan berbagai bahan hukum yaitu peraturan perundangan, mulai dari Undang-undang sampai dengan putusan pengadilan. Berdasarkan hasil penelitian kasus ini, dapat diketahui bahwa Pertimbangan Hakim sebelum memutus perkara Putusan No04/Pid.Sus.A/2017/PN.Kds dalam pandangan penulis putusan ini sudah sesuai dengan penegakan hukum yang ada. Dimana dalam bukti yang ditampilkan terdapat bukti yang sah dimana bukti ini berupa keterangan saksi dan terdakwa disertai dengan alat bukti pembunuhan. Pemidanaan yang dijatuhkan pada korban sudah sesuai dengan Dasar perUndang-Undangan yang berlaku pada Sistem Peradilan Pidana Anak. Di samping itu penjatuhan sanksi pidana bukan semata-mata tindakan balas dendam kepada anak tapi untuk memeberikan efek jera.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing I: Dr. Hidayatullah, SH, M.Hum, Dosen Pembimbing II: Henny Susilowati, SH, MH,
Kata Kunci: Pembunuhan, Pemidanaan,Sanksi Pidana
Subjects: Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi > Hukum pidana dan prosedurnya
Hukum
Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi
Program Studi: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 11 Feb 2024 19:45
Last Modified: 11 Feb 2024 19:45
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/20172

Actions (login required)

View Item View Item