DIGITALISASI SISTEM AHU (AIR HANDLING UNIT) MENGGUNAKAN PLC BERBASIS SCADA (SUPERVISORY CONTROL AND DATA ACQUISITION)

Dirjen Kekayaan Intelektual Kementrian Hukum dan HAM RI (2023) DIGITALISASI SISTEM AHU (AIR HANDLING UNIT) MENGGUNAKAN PLC BERBASIS SCADA (SUPERVISORY CONTROL AND DATA ACQUISITION). 000445971.

[thumbnail of cover alam.jpg]
Preview
Image
cover alam.jpg - Published Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of Sertifikat HaKI]
Preview
Other (Sertifikat HaKI)
sertifikat_HKI_Alam.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
Official URL: https://pdki-indonesia.dgip.go.id/detail/78b98c65d...

Abstrak

AHU (Air Handling Unit) adalah suatu peralatan atau mesin yang dapat mengubah suhu udara panas menjadi dingin sesuai dengan standar, untuk beberapa ruang yang luas dan terpisah-pisah. Tujuan dari tugas akhir ini adalah pembuatan sistem monitoring dan controlling AHU menggunakan PLC CP1H berbasis SCADA, dengan penyimpanan data hasil monitoring menggunakan Microsoft Access. Sistem kendali yang digunakan adalah sistem kendali tertutup. Metode yang digunakan dimulai dari studi kasus, studi pustaka, pembuatan hardware, pembuatan software, pengujian, pengambilan data dan analisa. Sistem ini menggunakan PLC Omron CP1H-XA sebagai sintem kendali yang dapat dikontrol dari 2 lokasi. Lokasi pertama menggunakan HMI (Human Machine Interface). Lokasi kedua menggunakan Komputer yang sudah diisi software SCADA. Hasil dari penelitian ini adalah sistem AHU (Air Handling Unit) menggunakan PLC (Programmable Logic Controller) berbasis SCADA. Alat ini digunakan untuk membantu pekerjaan operator mesin untuk mengawasi, mengontrol dan penyimpanan data suhu secara real time. Pengujian yang dilakukan meliputi pengujian respon alat, pengujian hardware, pengujian software dan pengujian keseluruhan sistem. Pengujian keseluruhan sistema meliputi button on dan off AHU 1 dan 2, setting point suhu ruangan, display sensor suhu, kalibrasi sensor suhu, pergerakan threewayvalve, indicator lamp, sampai penyimpanan pembacaan sensor suhu ruangan.

Item Type: Patent
Subjects: Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Aplikasi tenaga listrik
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Elektronika > Teknik komputer. Perangkat keras komputer
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Pelaratan dan perlengakapn listrik. Sirkuit listrik. Jaringan listrik
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Pemanas elektrik
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Pencahayaan elektrik
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Meteran listrik
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Elektronika
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Elektro
Depositing User: Mr budi cahyo wibowo
Date Deposited: 01 Apr 2024 19:28
Last Modified: 01 Apr 2024 20:00
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/20888

Actions (login required)

View Item View Item