Pengaruh likuiditas, leverage, dan profitabilitas terhadap return saham dengan nilai perusahaan sebagai variabel intervening perusahaan manufaktur pada sub-sektor semen yang terdaftar di bursa efek indonesia Periode 2012-2021

ARYFAH, SITI (2023) Pengaruh likuiditas, leverage, dan profitabilitas terhadap return saham dengan nilai perusahaan sebagai variabel intervening perusahaan manufaktur pada sub-sektor semen yang terdaftar di bursa efek indonesia Periode 2012-2021. Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
Hal Judul.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab I.pdf - Published Version

Download (786kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (983kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (915kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
Bab V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (216kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (214kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (18MB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh likuiditas, leverage, dan profitabilitas terhadap return saham dengan nilai perusahaan sebagai variabel intervening perusahaan manufaktur sub-sektor semen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2021. Penentuan sampel pada penelitian kali ini menggunakan metode dokumentasi dengan jumlah sampel 60 perusahaan. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Likuiditas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan; 2) Leverage berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap nilai perusahaan; 3) Profitabilitas berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap nilai perusahaan; 4) Likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap return saham; 5) Leverage berpengaruh negatif namun tidak signifikan terhadap return; 6) Profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap return saham; 7) Nilai perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap return saham; 8) Likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap return saham melalui nilai perusahaan; 9) Leverage berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap return saham melalui nilai perusahaan; serta 10) Profitabilitas berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap return saham melalui nilai perusahaan.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing I: Dr. Supriyono, S.E., M.M. Dosen Pembimbing II:Rhealin Hening Karatri, S.E, M.M.
Kata Kunci: Leverage, Likuiditas, Nilai Perusahaan, Profitabilitas, Return Saham.
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Teori Ekonomi
Ilmu-ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan lahan. Perburuhan
Ilmu-ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan lahan. Perburuhan > Manajemen. Manajemen industri
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 06 May 2024 19:07
Last Modified: 06 May 2024 19:07
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/21074

Actions (login required)

View Item View Item