Faktor –Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Guru Dalam Pembinaan Guru Sekolah Dasar (Sd) Pasca Sertifikasi Melalui Prinsip Teaching Clinic Di Kabupaten Demak

Utaminingsih, Sri and Sucipto, - and Zuliana, Eka (2013) Faktor –Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Guru Dalam Pembinaan Guru Sekolah Dasar (Sd) Pasca Sertifikasi Melalui Prinsip Teaching Clinic Di Kabupaten Demak. [Experiment]

[thumbnail of Hal. Depan] Microsoft Word (Hal. Depan)
COVER_DAN_HALAMAN_DEPAN.doc - Published Version

Download (884kB)
[thumbnail of Bab 1] Microsoft Word (Bab 1)
BAB_I.doc - Published Version

Download (37kB)
[thumbnail of Bab 2] Microsoft Word (Bab 2)
BAB_II.doc - Published Version

Download (72kB)
[thumbnail of Bab 3] Microsoft Word (Bab 3)
BAB_III.doc - Published Version

Download (46kB)
[thumbnail of bab 4] Microsoft Word (bab 4)
BAB__IV.doc - Published Version

Download (221kB)
[thumbnail of Bab 5] Microsoft Word (Bab 5)
BAB_V.doc - Published Version

Download (31kB)
[thumbnail of Lampiran] Microsoft Word (Lampiran)
LAMPIRAN.doc - Published Version

Download (449kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Microsoft Word (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.doc - Published Version

Download (43kB)
Official URL: http:\\eprints.umk.ac.id

Abstrak

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasan Guru SD Pascasertifikasi dalam Pembinaan melalui Prinsip Teaching Clinic di Kabupaten Demak. FKIP, Universitas Muria Kudus Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor – faktor determinan kepuasan guru dalam pembinaan guru SD pascasertifikasi di Kabupaten Demak. Untuk menjawab permaslahan faktor-faktor yang menjadi kepuasan guru dalam keberhasilan pembinaan guru SD pascasertifikasi melalui teaching clinic dan sistem pembinaan guru yang ada di Kabupaten Demak. Penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi pengambil kebijaksanaan dalam pembinaan guru SD pascasertifikasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan path analisyis untuk uji hipotesis. Sampel penelitian sejumlah 75 guru SD pascasertifikasi dengan tehnik pengambilan sampel propusive propotional rondom sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, kuesioner, dukumentasi. Path analisis diolah dengan lisrel untuk memperoleh goodnes of fit model dan software spss versi 16. Temuan penelitian ini adalah model faktor – faktor determinan dikatakan sesuai dengan data empirik di lapangan, dan setelah di uji hipotesis maka diketahui. Faktor –faktor yang mempengaruhi kepuasan guru dalam keberhasilan pembinaan guru pascasertifikasi melalui teaching clinic pada guru-guru SD di Kabupaten Demak sudah sesuai dengan variable yang disusun dalam kerangka berpikir, hal ini teruji dari hipotesa partial untuk setiap variable yang digunakan yaitu diatas 0.05, Hanya variable eksogen elemen emosi yang tidak memiliki hubungan dengan teaching clinic. Oleh karena itu jika mau di susun lagi maka hanya 4 variabel yang mempengaruhi Teaching. Clinic Simpulannya adalah bahwa model faktor – faktor determinasi kepuasan pembinaan guru pascasertifikasi diterima secara model teoritis karena fit atau sesuai dengan data di lapangan. Terbukti bahwa kepuasan pembinaan guru SD pascasertifikasi di Kabupaten Demak dipengaruhi oleh elemen emosional, hal ini membuktikan bahwa variable yang dipilih untuk mendukung variable kepuasan pembinaan memiliki signifikansi. Saran atau rekomendasi adalah perlunya memasukkan unsur motivasi kerja dalam pembinaan guru yang selama ini kurang diperhatikan.

Item Type: Experiment
Kata Kunci: analisi faktor, kepuasan, pembinaan, guru SD, pascasertifikasi
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Bimbingan & Konseling
Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 31 May 2016 04:33
Last Modified: 31 May 2016 04:33
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/5028

Actions (login required)

View Item View Item