PENGARUH PERSON ORGANIZATION FIT DAN LOCUS OF CONTROL DENGAN MEDIASI KOMITMEN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. CABANG KUDUS

Atmaja, Raka (2013) PENGARUH PERSON ORGANIZATION FIT DAN LOCUS OF CONTROL DENGAN MEDIASI KOMITMEN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. CABANG KUDUS. Master thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Halaman Sampul]
Preview
PDF (Halaman Sampul)
1._HAL_JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (238kB)
[thumbnail of Bab 1] PDF (Bab 1)
2._BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (168kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
3._BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (280kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
4._BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (95kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
5._BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (275kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
6._BAB_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (445kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 6] PDF (Bab 6)
7._BAB_VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (92kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
8._DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (217kB)
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
9._LAMPIRAN_1.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (242kB) | Request a copy

Abstrak

Raka Atmaja, Program Studi Manajemen Pascasarjana S-2 Universitas Muria Kudus, 2012. Pengaruh Person Organization Fit dan Locus Of Control Dengan Mediasi Komitmen Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Kudus. Ketua Pembimbing: Dr. B. Karno Budiprasetyo, SE, MM., Anggota Pembimbing: Dr. Drs. Joko Utomo, MM. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pengaruh Person Organization Fit dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Dengan Mediasi Komitmen Kerja Pegawai Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Kudus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Person Organization Fit dilihat dari Kesesuaian nilai, Kesesuaian tujuan, Pemenuhan kebutuhan pegawai, Kesesuaian karakteristik kultur-kepribadian, variabel Locus of control dilihat dari Kecakapan, Peristiwa yang terjadi secara kebetulan, Yakin dalam bekerja, Bijaksana, Mampu mengatasi konflik, Wewewang, Berusaha keras dan Tetap setia, variabel Komitmen kerja di lihat dari Kebahagiaan dalam organisasi, Kebanggaan dalam organisasi, Rasa memiliki organisasi, Kekhawatiran tidak bekerja, Kebutuhan untuk bekerja, Perasaan berat meninggalkan organisasi, Tingkat loyalitas, Dukungan terhadap tujuan organisasi, Tempat terbaik untuk bekerja dan variabel Kinerja dilihat dari Kejujuran, Ketrampilan, Kemauan bekerja, Pemahaman tugas, Kualitas penyelesaian masalah, Frekuensi meninggalkan tempat kerja, Pencapaian target dan Kualitas pelayanan. Kata kunci : Person Organization Fit dan Locus Of Control Dengan Mediasi Komitmen Kerja Terhadap Kinerja

Item Type: Skripsi/ Thesis (Master)
Dosen Pembimbing: Dr. Drs. Joko Utomo, MM
Kata Kunci: Person Organization Fit dan Locus Of Control Dengan Mediasi Komitmen Kerja Terhadap Kinerja
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Teori Ekonomi
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Magister Manajemen (S2)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 17 Mar 2014 02:18
Last Modified: 17 Mar 2014 02:18
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/2436

Actions (login required)

View Item View Item