Upaya Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Lisan Melalui Layanan Penguasaan Konten Teknik Simulasi

MIBTAUL AIYATUN, - (2015) Upaya Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Lisan Melalui Layanan Penguasaan Konten Teknik Simulasi. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Hal. Judul]
Preview
PDF (Hal. Judul)
Judul.pdf - Accepted Version

Download (430kB)
[thumbnail of Bab 1] PDF (Bab 1)
BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (180kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (260kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (641kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (890kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (195kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 6] PDF (Bab 6)
BAB_VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (152kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (97kB)
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Diperoleh informasi rendahnya kemampuan komunikasi lisan siswa kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus, berdasarkan observasi dan wawancara awal dengan guru pembimbing. Sehingga diperlukan upaya bantuan melalui layanan penguasaan konten. rumusan permasalahan penelitian ini adalah bagaimanakah layanan penguasaan konten dengan teknik simulasi dapat menigkatkan kemampuan komunikasi lisan pada siswa kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus Tahun Pelajaran 2013/2014?. Tujuan penelitian ini adalah: 1. Mendeskripsikan kemampuan komunikasi lisan sebelum dan sesudah diberikan layanan penguasaan konten dengan teknik simulasi pada siswa kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus. 2. Mengetahui dan menemukan seberapa besar peningkatan kemampuan komunikasi lisan pada siswa kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus setelah mendapatkan layanan penguasaan konten dengan teknik simulasi. Penguasaan konten dengan teknik memiliki peran penting dalam upaya meningkatkan kemampuan komunikasi lisan. Peran layanan penguasaan konten dengan teknik simulasi untuk meningkatkan kemampuan komunikasi lisan adalah untuk melatih individu tidak ragu dalam menyampaikan pesan, percaya diri dalam mengatakan apa yang diinginkan,mampu menunjukan sikap yang ramah,berkomunikasi dengan baik, dan mampu menyampaikan dan menerima pesan dengan baik. Hipotesis Peneliti adalah “Layanan Penguasaan Konten dapat Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Lisan Siswa Kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus Tahun Pelajaran 2013/2014” Peneliti berhasil melakukan PTBK untuk menambah pengetahuan dan wawasan. Variabel X dalam penelitian ini adalah penguasaan konten dengan teknik simulasi dan variabel Y adalah kemampuan komunikasi lisan. Subjek yang diteliti dalam penelitian ini adalah Siswa Kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus, sebanyak 34 siswa. Dengan menggunakan metode pengumpulan data berupa metode observasi sebagai metode pokok dan wawancara sebagai metode pendukung. Analisis data menggunakan kualitatif deskriptif. Penelitian ini adalah PTKBK dengan pelaksanaan penelitian sebanyak 2 siklus, siklus I sebanyak 3 kali pertemuan dan siklus II sebanyak 3 kali pertemuan. Hasil observasi tindakan peneliti pada siklus I memperoleh skor 25,8 (Kurang) dan siklus II 36 (baik). Hasil observasi penilaian penelitian dilakukan dengan data hasil observasi terhadap 10 aspek penilaian. Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan resistensi terhadap kemampuan komunikasi lisan siswa mengalami peningkatan dari siklus I ke siklus II. Hasil observasi pra siklus mendapat rata-rata 20,35 (K), terjadi peningkatan pada siklus I pertemuan 1 rata-rata 20,2 (K), siklus I pertemuan 2 rata-rata 22,9 (K), siklus I pertemuan 3 25,3 (C).siklus II pertemuan 1 rata-rata 26,9 (C), siklus II pertemuan 2 rata-rata 32,20 (C), dan siklus II pertemuan 35,8 (B). Hasil rata-rata pada siklus I 25,8 (K), pada siklus II mendapat rata-rata 36 (B), dan mendapatkan peningkatan sebanyak 11. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka peneliti dapat menyimpulkan. Pada siklus I mendapat rata-rata 25,8 (K), dan terjadi peningkatan pada siklus II 36 (B), terjadi peningkatan sebanyak 11. Pada siklus I dan II, pada siklus I mendapat rata-rata 25,8 (K) dan pada siklus II mendapat rata-rata 36(B),terjadi peningkatan (11). Jadi hipotesis “Layanan Penguasaan Konten dengan Teknik Simulasi Dapat Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Lisan pada siswa kelas VII E MTs Nu Miftakhul Fallah Cendono Dawe Kudus” diterima karena sesuai dengan indikator keberhasilan. Berdasarkan simpulan peneliti memberikan saran yang diajukan: Bagi Guru BK diharapkan mampu untuk menindaklanjuti kemampuan komunikasi lisannya, terutama pada sikap tanggung jawab dalam suatu kelompok atau organisasi. 2. Bagi Peneliti selanjutnya pengembangan penelitian selanjutnya dalam upaya meningkatkan kemampuan berbicara siswa melalui layanan penguasaan konten buat yang inovatif. 3. Bagi Siswa harap mampu mempertahankan kemampuan komunikasi lisan dengan baik.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Kata Kunci: Kemampuan Komunikasi lisan; Penguasaan Konten
Subjects: Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Bimbingan & Konseling
Depositing User: pustakawan umk
Date Deposited: 14 Feb 2015 08:22
Last Modified: 14 Feb 2015 08:48
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/4001

Actions (login required)

View Item View Item