PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn KELAS IV SD 02 SIDOREKSO KUDUS

Safitri, Isnaeni (2018) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn KELAS IV SD 02 SIDOREKSO KUDUS. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of cover]
Preview
PDF (cover)
HALAMAN JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (585kB) | Preview
[thumbnail of bab 1] PDF (bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (202kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 2] PDF (bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] PDF (bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (568kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] PDF (bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] PDF (bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (177kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 6] PDF (bab 6)
BAB VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (125kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
PDF (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (123kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] PDF (lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Mendeskripsikan penerapan model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media audio visual pada mata pelajaran PKn di kelas IV SD 02 Sidorekso Kudus, (2) Menemukan peningkatan hasil belajar PKn siswa kelas IV SD 02 Sidorekso Kudus dengan menggunakan model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media audio visual. Model pembelajaran Snowball Throwing merupakan salah satu model pembelajaran inovatif. Snowball Throwing merupakan model pembelajaran yang rangkaian kegiatan pembelajarannya menekankan pada berpikir kritis untuk membuat pertanyaan dan menjawab suatu masalah yang dipertanyakan. Hasil belajar adalah kemampuan yang dimiliki oleh siswa setelah mengikuti proses pembelajaran. Hipotesis dalam penelitian ini adalah melalui penerapan model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media audio visual diduga dapat meningkatkan hasil belajar PKn siswa kelas IV SD 02 Sidorekso Kudus. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas dengan menerapkan model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media audio visual pada mata pelajaran PKn materi sistem pemerintahan kabupaten, kota dan provinsi yang dilaksanakan di kelas IV SD 02 Sidorekso Kudus. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan keterampilan mengajar guru, dan hasil belajar siswa dalam pelajaran PKn melalui model Snowball Throwing. Pada keterampilan mengajar guru mengalami peningkatan pada siklus I sebesar 63,35 % meningkat pada siklus II menjadi 86,63 %. Dan rata-rata hasil belajar mengalami peningkatan pada afektif siklus I 61,5% meingkat pada sikus II 83,3%, kognitif siklus I sebesar 72,88 % dan siklus II meningkat menjadi 80,44 %, dan psikomotorik pada siklus I 50,7% menjadi 83,45% pada siklus II. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa hasil belajar PKn siswa kelas IV SD 02 Sidorekso Kudus dapat meningkat dan berhasil dengan baik setelah digunakannya model pembelajaran Snowball Throwing berbantuan media audio visual dalam kegiatan pembelajaran. Saran yang dapat di sampaikan berkaiatan dengan penelitian yang telah dilakukan adalah siswa di harapkan giat dan semangat dalam mengikuti pelajaran dengan baik, dan pada pihak sekolah sebaiknya memberikan dukungan dan kesempatan kepada guru untuk mengadakan pelatihan guna meningkatkan keterampilan mengajar guru dalam menguasai model pembelajaran inovatif sehingga kegiatan pelajaran dapat dilaksanakan dengan menyenangkan.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd
Kata Kunci: Kata Kunci: Hasil belajar, Snowball Throwing,Audio Visual, Pendidikan Kewarganegaraan
Subjects: Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: UPT Perpustakaan UMK
Date Deposited: 07 Jun 2018 01:52
Last Modified: 07 Jun 2018 01:52
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/8963

Actions (login required)

View Item View Item