Penerapan model teams games tournament berbantuan media ular tangga engklek terhadap peningkatan hasil belajar siswa tema 5 subtema keseimbangan ekosistem kelas v sdn widorokandang

JULIARTO, FRANDIKA FAJAR (2019) Penerapan model teams games tournament berbantuan media ular tangga engklek terhadap peningkatan hasil belajar siswa tema 5 subtema keseimbangan ekosistem kelas v sdn widorokandang. Update Test thesis, UMK.

[thumbnail of Hal. Judul]
Preview
PDF (Hal. Judul)
Hal. Judul.pdf - Accepted Version

Download (678kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
PDF (Bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (342kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (523kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (929kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (380kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 6] PDF (Bab 6)
BAB VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (212kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN .pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (13MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penerapan model pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) berbantuan media ular tangga engklek dan menemukan peningkatan hasil belajar siswa dan keterampilan mengajar guru pada muatan IPS dan Bahasa Indonesia kelas V SDN Widorokandang. Hasil belajar merupakan pencapaian akhir dari proses belajar mengajar. Teams Games Tournament merupakan model pembelajaran yang menekankan aktivitas siswa dalam bentuk belajar dan bermain melalui turnamen. Hipotesis tindakan dalam penelitian adalah penggunaan model Teams Games Tournament (TGT) dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan keterampilan guru kelas V SDN Widorokandang. Penelitian ini dilaksanakan pada kelas V SDN Widorokandang Pati dengan subjek penelitian 20 siswa. Penelitian ini terdiri dari dua siklus. Setiap siklus terdiri dari 4 tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Variabel bebas adalah model Teams Games Tournament berbantuan media ular tangga engklek. Sedangkan variabel terikatnya yaitu hasil belajar dan keterampilan guru. Instrumen penelitian ini adalah tes, observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data kualitatif dan kuantitatif. Hasil belajar aspek pengetahuan siswa muatan IPS meningngkat cukup signifikan antara siklus I (60%) dan siklus II (80%). Muatan Bahasa Indonesia dengan kekuntasan pada siklus I sebesar (65%) dan siklus II (80%). Peningkatan hasil belajar aspek keterampilan siswa muatan IPS pada siklus I 65% (baik) menjadi 80% (baik) siklus II. Muatan Bahasa Indonesia siklus I 55% (cukup baik) menjadi 80% (baik). Keterampilan guru juga mengalami peningkatan pada siklus I 79,5% (baik) mmenjadi 92,5% (sangat baik). Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang telah dilaksanakan pada kelas V SDN Widorokandang dapat disimpulkan bahwa penerapan model Teams Games Tournament (TGT) berbantuan media ular tangga engklek dapat meningkatan hasil belajar siswa dan keterampilan guru pada tema 5 subtema keseimbangan ekosistem. Peneliti memberikan saran agar model Teams Games Tournament (TGT) dapat diterapkan dalam pembelajaran dan dikembangkan dengan penggunaan alat peraga sesuai dengan materi sehingga siswa dengan mudah menyerap materi.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 : Ika Oktavianti, S.Pd., M. Pd NIDN : 0631108401 Pembimbing 2 : Imaniar Purbasari, S.Pd., M.Pd NIDN : 0619128801
Kata Kunci: Teams Games Tournament, Media Ular Tangga Engklek, Subtema Keseimbangan Ekosistem
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 21 Aug 2019 03:18
Last Modified: 21 Aug 2019 03:18
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/11221

Actions (login required)

View Item View Item