Peningkatan hasil belajar siswa kelas v pada tema sehat itu penting muatan ips dan bahasa indonesia melalui model pembelajaran time token berbantuan media puzzle Aksi sopan di sd 4 gribig

SYAIFUL, AHMAD (2019) Peningkatan hasil belajar siswa kelas v pada tema sehat itu penting muatan ips dan bahasa indonesia melalui model pembelajaran time token berbantuan media puzzle Aksi sopan di sd 4 gribig. Update Test thesis, UMK.

[thumbnail of Hal. Judul]
Preview
PDF (Hal. Judul)
Hal. Judul.pdf - Accepted Version

Download (754kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
PDF (Bab 1)
BAB 1 fiks.pdf - Accepted Version

Download (261kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (582kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (700kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (262kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 6] PDF (Bab 6)
BAB VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (118kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
Lampiran-lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikanpeningkatkan hasil belajar siswa ranah pengetahuan dan ranah keterampilan dengan menggunakan model pembelajaran time token berbantuan media puzzle aksi sopanpada muatan IPS dan Bahasa Indonesia Kelas V SD 4 Gribig. Hasil belajar merupakan kemampuan yang merubah perilaku seseorang yang didapat setelah melalui proses pengalaman belajar mengajar. Model pembelajaran Time Token merupakan tipe pembelajaran yang menggunakan kupon berbicara sebagai salah satu media untuk mencegah siswa mendominasi pembelajaran.Media puzzle merupakan permainan merangkai suatu potongan-potongan gambar, bangun-bangun, ataupun bentuk tertentu menjadi suatu bentuk yang utuh dan berpola. Hipotesis tindakan dalam penelitian ini adalah Penggunaan model pembelajaran time token berbantuan media puzzle aksi sopandapat meningkatkan hasil belajar siswa pada tema sehat itu penting kelas V SD 4 Gribig, Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan di kelas V SD 4 Gribig Gebog Kudus dengan subjek penelitian 19 siswa. Penelitian ini menggunakan II siklus, setiap siklus terdiri dari empat tahapan, yakni perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Variabel bebas adalah time token dengan berbantuan media puzzle aksi sosial, sedangkan variabel terikat adalah hasil belajar siswa. teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi, dokumentasi, dan tes. Analisis yang digunakan adalah analisis kualitatif dan analisis kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan model time token berbantuan media puzzle aksi sopan dapat meningkatkan hasil belajar siswa ranah pengetahuan dan ranah keterampilan. Hasil belajar siswa ranah pengetahuan pada muatan IPS meningkat cukup signifikan antara siklus I 63,15% (baik), dan siklus II 78,94% (baik). Pada muatan Bahasa Indonesia dengan ketuntasan antara siklus I 73,68%(baik), dan siklus II 84,22% (sangat baik). Keterampilan siswa pada muatan IPS juga meningkat cukup signifikan dengan presentase antara siklus I 78,94% (baik), siklus II 94% (sangat baik). Pada muatan Bahasa Indonesia dengan ketuntasan antara siklus I 76,75% (baik), dan siklus II 83,75% (sangat baik). Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada siswa kelas V SD 4 Gribig disimpulkan bahwa melalui penerapan model time tokendapat meningkatkan hasil belajar siswa ranah pengetahuan dan ranah keterampilan siswa. Peneliti memberikan saran kepada (1) guru, harus terus berusaha meningkatkan kualitas pembelajaran supaya penyampaian materi lebih menarik dan meningkatkan hasil belajar siswa, (2) siswa, hendaknya aktif dalam pembelajaran.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 : Ika Oktavianti, S.Pd NIDN : 0631108401 Pembimbing 2 : Mila Roysa, S.Pd., M.Pd NIDN : 0604038702
Kata Kunci: Model Time Token, Hasil Belajar Siswa, Media Puzzle Aksi Sopan.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 22 Aug 2019 03:47
Last Modified: 22 Aug 2019 03:47
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/11260

Actions (login required)

View Item View Item