Pengaruh motivasi karir, gelar, ekonomi, kualitas dan biaya terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti pendidikan profesi akuntansi (ppak) (studi empiris pada perguruan tinggi Se-karesidenan pati)

HIDAYAH, UVY LATIFATUL (2019) Pengaruh motivasi karir, gelar, ekonomi, kualitas dan biaya terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti pendidikan profesi akuntansi (ppak) (studi empiris pada perguruan tinggi Se-karesidenan pati). Update Test thesis, UMK.

[thumbnail of hal. judul]
Preview
PDF (hal. judul)
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version

Download (503kB) | Preview
[thumbnail of bab 1]
Preview
PDF (bab 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (203kB) | Preview
[thumbnail of bab 2] PDF (bab 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (339kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] PDF (bab 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (519kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] PDF (bab 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (429kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] PDF (bab 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (119kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
PDF (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (264kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] PDF (lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of artikel] PDF (artikel)
ARTIKEL SKRIPSI .pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (417kB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh motivasi karir, gelar, ekonomi, kualitas dan biaya terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) (Studi Empiris Pada Perguruan Tinggi Se-Karesidenan Pati). Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunkan teknik purposive sampling.Responden dalam penelitian ini berjumlah 96 mahasiswa akuntansi se-karesidenan Pati. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi karir, gelar, dan kualitas berpengaruh positif terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengikuti pendidikan profesi kuntansi (PPAk). Sedangkan motivasi ekonomi dan biaya tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi untuk mengiktuti pendidikan profesi akuntansi (PPAk).

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: dosen pembimbing 1 Dr. Mulyanto, SE, SH, M.Si, MM dosen pembimbing 2 Febra Robiyanto, SE, M.Si, Akt
Kata Kunci: Agoes, Sukrisno dan I Cenik Ardana. 2017. Etika Bisnis dan Profesi Tantangan Membangun Manusia Seutuhnya,Edisi Revisi.Jakarta:Salemba Empat. Bastian, Indra. 2006. Akuntansi Pendidik. Ciracas, Jakarta:Erlangga. B.Uno, Hamzah. 2008.Teori Motivasi dan Pengukurannya analisis dibidang Pendidikan. Jakarta:Sinar Grafika Offset. Denziana, Angrita dkk. 2017. Pengaruh Motivasi, Persepsi Biaya Pendidikan Dan Lama Pendidikan Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk). Jurnal Akuntansi & KeuanganVol.8, No.2, September 2017. Djaali. 2012. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT.Bumi Aksara. Direktorat Jenderal Kelembagaan Iptek & Dikti, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi. Kelembagaan.ristekdikti.go.id.(Online)Tersedia :http://kelembagaan.ristekdikti.go.id/index.php/statistik-5/ diakses pada 19Januari 2019. Drs.Moekijat. 1976. Motivasi dan Pengembangan Management. Bandung: Penerbit Alumni. Gitosudarmo, Indriyo dan I Nyoman Sudita. 2008. Perilaku Keorganisasian. EdisiPertama. Yogyakarta: BPFE. Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS25.Edisi 9.Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Hariyani, Reni dan Martini. 2014. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Akuntansi Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Budi Luhur). Jurnal Akuntansi dan Keuangan. Vol.3 No.1 April 2014. Indrianto, Nur dan Bambang Supomo.2011. Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi & Manajemen. Edisi Pertama. Yogyakarta: BPFE. Indriyani, Septi. 2018. Pengaruh Motivasi Dan Pengaruh Undang-Undang No.5 Tahun 2011 Tentang Akuntan Publik Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Riau, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Universitas Islam Riau dan Universitas Lancang Kuning). JOM FEB, Volume 1, Edisi 1 (Januari – Juni 2018). Junaidi. 2013. Titik Presentase Distribusi F, Nilai Probabilitas = 0,05. (Online).Tersedia:http://ledhyane.lecture.ub.ac.id/files/2013/07/tabel-f-0-05.pdf, diakses pada 14 Juni 2019. Junaidi. 2013. r Tabel untuk df = 1- 50. (Online). Tersedia:http://ledhyane.lecture.ub.ac.id/files/2013/04/tabel-t.pdf, diakses pada 14 Juni 2019. Junaidi, 2012.Titik Presentase Distribusi t , Df = 1- 200. (Online). Tersedia:https://rufiismada.files.wordpress.com/2012/10/tabel-r.pdf, diakses pada 14 Juni 2019. Kreitner, Robert dan Angelo Kinicki. 2014. Perilaku Organisasi Organizational Behavior. Edisi 9, Buku 1. Jakarta: Salemba Empat. Noor, Juliansyah. 2011. Metodologi Penelitian “Skripsi, Tesis, Disertasi dan Karya Ilmiah”. Edisi Pertama. Jakarta : Prenamedia Group. Prawito, Adi. 21 Maret 2016.Republika.co.id.Jumlah Akuntan di Indonesia Masih Minim.(Online).Tersedia:https://nasional.republika.co.id/berita/nasional/umum/16/03/21/o4d4ie394jumlah-akuntan-di-indonesia-masih-minim, diakses pada 3 Oktober 2018. Prawito, Adi.22 Maret 2016. Liputan 6.com,Jumlah Akuntan RI kalah Dibandingkan Thailand. (Online). Tersedia: https://www.liputan6.com/bisnis/read/244701/jumlah-akuntan-ri-kalah-dibandingkan-thailand diakses pada 3 Oktober 2018. Prayoga, Angga Destya dkk, 2017. Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi Universitas Slamet Riyadi Surakarta. Jurnal Akuntansidan Sistem Teknologi Informasi Vol. 13 No 4 Desember 2017: 498-509. Sapitri, Zazuk dan Rizal Yaya. 2015. Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Minat Mahasiswa Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi. Jurnal Akuntansi & Investasi, Vol 16, No.1 Januari 2015. Sari, Dina Afrita. 2016. Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Mahasiswa Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Yogyakarta). Jurnal Profita Edisi 1 Tahun 2016. Sari, Dian Permata. 2017. Pengaruh Motivasi Karir, Ekonomi, Biaya Pendidikan, Lama Pendidikan dan Gelar Akuntan Terhadap Minat Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) (Studi Empiris pada seluruh Mahasiswa Akuntansi Universitas Muria Kudus Periode 2017). Skripsi Universitas Muria Kudus: Kudus. Sekaran, Uma dan Roger Bougie. 2017. Metode Penelitian Untuk Bisnis Pendekatan Pengembangan-Keahlian. Edisi 6, Buku 1. Jakarta: Salemba Empat. Sekaran, Uma dan Roger Bougie. 2017. Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Pengembangan-Keahlian. Edisi 6, Buku 2. Jakarta: Salemba Empat. Sembiring. 2003. Analisis Regresi. Edisi Kedua. Bandung: Penerbit ITB. Susanti, Susi. 2012. Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Melanjutkan Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Muria Kudus). Skripsi Universitas Muria Kudus : Kudus. Tarmizi, Rosmiati dan Julia Restuti.2015.Pengaruh Motivasi Terhadap Minatmahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) Di Provinsi Lampung. Jurnal Akuntansi & Keuangan. Vol.6, No.1, Maret 2015,Halaman 83-94. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 34 Tahun 1954 Tentang Pemakaian Gelar Akuntan. Vesperalis, Anak Agung Ayu Dewi dan Ketut Muliartha. 2017. Pengaruh Motivasi Pada Minat Sarjana Akuntansi Universitas Udayana Untuk Mengikuti PPAk. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana. Vol.19.2. Mei (2017): 1691-1718 Yanti, Nur Eka dkk.2018.Pengaruh Motivasi Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) Di Fakultas Ekonomi danBisnis Universitas Brawijaya Malang.E-JRA Vol.07 No.12 Agustus 2018. Yuniarti, Eti. 2012. Pengaruh Sikap, Minat, Motivasi dan Gelar Akuntan Terhadap Keputusan Menempuh Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAk) DiUniversitas Muhammadiyah Metro.ISSN Cetak: 1978-6579.
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Perdagangan. Perniagaan > Akuntansi. Perbukuan.
Ilmu-ilmu Sosial > Keuangan Publik > Akuntansi publik. Audit
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 29 Jul 2020 01:55
Last Modified: 29 Jul 2020 01:55
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/12239

Actions (login required)

View Item View Item