Penerapan model think talkwrite berbantuan media pohon pintar untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswapada tema daerah tempat tinggalku

NURYANI, SITI (2019) Penerapan model think talkwrite berbantuan media pohon pintar untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswapada tema daerah tempat tinggalku. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of Hal Depan]
Preview
Text (Hal Depan)
HALAMAN JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (436kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
Text (Bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (233kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (175kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (482kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (948kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (21kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (22kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (8MB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar peningkatan berpikir kreatif siswa dan keterampilan guru melaui model Think Talk Write berbantuan media pohon pintar untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa. Pengamatan dilakukan di kelas IV SD N 3 Bugo Berpikir kreatif merupakan kemmapuan menemukan jawaban lebih dari satu, menemukan ide-ide baru, gagasan, pendapat dalam memecahkan suatu masalah. Think Talk Write merupakan model pembelajaran yang melibatkan peran serta siswa yang besar di dalam proses pembelajaran, di mana siswa diberikan kesempatan untuk memulai belajar dengan memahami permasalahan terlebih dahulu, terlibat aktif dalam diskusi kelompok dan akhirnya menuliskan dengan bahasanya sendiri hasil belajar yang diperolehnya. Hipotesis tindakan dalam penelitian ini adalah penerapan model think talk write dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa berbantuan media pohon pintar. Penelitian tindakan kelas ini akan dilaksanakan di kelas IV SD N 3 Bugo dengan subjek penelitian 16 siswa. Penelitian ini akan dilaksanakan dalam 2 siklus, dan setiap siklus terdiri dari 2 kali pertemuan. Variable terikat dalam penelitian ini adalah kemampuan berpikir kreatif dan variable bebas model pembelajaran Think Talk Write. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah obsrvasi, wawancara, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan berpikir kreatif siswa aspek pengetahuan siklus I mencapai nilai rata-rata 69,68 dan mengalami peningkatan pada siklus II dengan nilai rata-rata 80,62. Berpikir kreatif siswa aspek keterampilan pada siklus I memperoleh nilai rata-rata 76,71 dan mengalami kenaikan pada siklus II menjadi 83,59. Aktivitas siswa pada siklus I memperoleh nialai rata-rata 74,92 dan mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 86,40. Keterampilan mengajar guru juga mengalami peningkatan pada siklus I memperoleh skor 69 dengan persentase 69% kemudian mengalami kenaikan pada siklus II perolehan skor 83 dengan persentase 83%. Hal ini membuktikan bahwa penerapan model think talk write berbantuan media pohon pintar dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa. Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada kelas IV SD N 3 Bugo dapat disimpulkan bahwa penerapan model Think Talk Write berbantuan media pohon pintar dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa. Oleh karena itu, disarankan dalam menerapkan model pembelelajaran Think Talk Write berbantuan media pohon pintar guru lebih inovatif dalam meningkatkan antusias, semangat dan berpartisipasi siswa dalam proses pembelajaran.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Mila Roysa, S.Pd., M.Pd Pembimbing 2 Ika Ari Pratiwi, S.Pd., M.Pd.
Kata Kunci: Think Talk Write, Berpikir Kreatif, Pohon Pintar
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 21 Oct 2020 05:14
Last Modified: 21 Oct 2020 05:14
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/12743

Actions (login required)

View Item View Item