Penerapan model grup investigation berbantuan media audio visual untuk meningkatkan hasil belajar siswa tema 8 daerah tempat tinggalkukelas iv sd 3 srikandang jepara

Khakim, M. Erwin Fahrul (2019) Penerapan model grup investigation berbantuan media audio visual untuk meningkatkan hasil belajar siswa tema 8 daerah tempat tinggalkukelas iv sd 3 srikandang jepara. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of HAL JUDUL]
Preview
Text (HAL JUDUL)
Hal. Judul.pdf - Accepted Version

Download (626kB) | Preview
[thumbnail of BAB I]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (307kB) | Preview
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (663kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (501kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (274kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (176kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (9MB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa, aktivitas siswa dan keterampilan mengajar guru setelah diterapkan model pembelajaran Grup Investigation berbantuan media audio visual pada kelas IV SD 3 Srikandang Jepara. Hasil belajar adalah kegiatan untuk mendapatkan suatu ilmu atau informasi, hasil belajar digunakan untuk mengukur sebarapa siswa mampu menguasi materi yang didapatkan dari kegiatan pembelajaran. Grup Investigation merupakan model yang dikhususkan siswa untuk berdiskusi dan pembelajaran berpusat pada siswa, serta siswa dituntut bisa aktif. Audio Visual merupakan kombinasi audio dan visual, media audio visual adalah alat yang dapat dilihat dan didengar, dalam arti lain alat yang dapat menghasilkan suara dan rupa dalam satu unit. Hipotesis tindakan dalam penelitian ini adalah pembelajaran Grup Investigation berbantuan media Audio Visual dapat meningkatkan keterampilan guru, aktivitas siswa, dan hasil belajar siswa kelas IV SD 3 Srikandang Jepara. Penelitian tindakan kelas ini akan dilaksanakan di kelas IV SD 3 Srikandang Jepara dengan subjek penelitian berjumlah 23 siswa. penelitian direncanakan berlangsung dua siklus dan setiap siklus dilaksanakan 2 kali pertemuan dengan empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Variabel bebas pada penelitian ini adalah Grup Investigation dan Media Audio Visual, sedangkan variabel terikatnya keterampilan guru, aktivitas siswa, dan hasil belajar siswa. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu, wawancara, observasi, tes, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan GI berbantuan audio visual dapat meningkatkan hasil belajar siswa, aktivitas siswa, dan keterampilan mengajar guru. Hal ini bisa dilihat dari tercapainya indikator keberhasilan sebagai berikut. (1) Hasil belajar, ketuntasan siswa pra siklus sebesar 52% dengan rata-rata 67,96, meningkat pada siklus I menjadi 70% dengan rata-rata 72,17, dan pada siklus II meningkat menjadi 87% dengan rata-rata 80,17. (2) Aktivitas belajar siswa terjadi peningkatan dari siklus I rata-rata mencapai 84,23% (Baik) meningkat pada siklus II menjadi 90,53% (Sangat Baik). (3) Keterampilan Mengajar guru pada siklus I mendapatkan skor rata-rata 80% (Baik), meningkat pada siklus II menjadi 86,87% (Sangat Baik). Simpulan dari penelitian ini adalah penerapan Grup Investigation berbantuan media audio visual dapat meningkatkan hasil belajar siswa, aktivitas siswa, dan keterampilan mengajar guru SD 3 Srikandang Jepara. Saran dalam penelitian ini, siswa lebih aktif dalam mengikuti pembelajaran. Guru hendaknya menggunakan model pembelajaran yang variatif. Kepala sekolah hendaknya menyediakan sarana dan prasarana yang mendukung pelaksanaan pembelajara

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Deka Setiawan, S. Pd., M. Pd. Pembimbing 2 Mila Roysa, S. Pd., M. Pd.
Kata Kunci: Hasil Belajar, Grup Investigation, Media Audio Visual, Tema Daerah Tempat Tinggalku.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 31 Oct 2020 02:58
Last Modified: 31 Oct 2020 02:58
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/12781

Actions (login required)

View Item View Item