Penegakan hukum terhadap tindak pidana kekerasan dalam rumah tangga hingga menyebabkan kematian yang di lakukan suami terhadap istri (studi kasus putusan nomor 82/pid sus/ 2019/pn kds)

Ni’am, Ahmad Khoirun (2022) Penegakan hukum terhadap tindak pidana kekerasan dalam rumah tangga hingga menyebabkan kematian yang di lakukan suami terhadap istri (studi kasus putusan nomor 82/pid sus/ 2019/pn kds). Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Halaman Judul]
Preview
Text (Halaman Judul)
1. HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version

Download (706kB) | Preview
[thumbnail of Bab I]
Preview
Text (Bab I)
2. BAB I.pdf - Published Version

Download (706kB) | Preview
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
3. BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (706kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
4. BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (706kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
5. BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (706kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
6. BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (706kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (706kB) | Preview

Abstrak

Skripsi yang berjudul “PENEGAKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA HINGGA MENYEBABKAN KEMATIAN YANG DI LAKUKAN SUAMI TERHADAP ISTRI (STUDI KASUS PUTUSAN NOMOR 82/PID SUS/ 2019/PN KDS)” ini secara umum bertujuan untuk pada kasus putusan No.82/Pid Sus/ 2019/Pn Kds terdakwa dikenakan pidana berdasarkan Pasal 44 ayat (3) UU PKDRT bukan Pasal 338 KUHP atau Pasal 340 KUHP dan dengan meninggalnya korban KDRT menjadi unsur pemberatan saksi pidana yang di jatuhkan terhadap pelaku. Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis normatif. Dalam hal teknik pengumpulan data, penulis menggunakan data sekunder. Setelah data diperoleh, maka disusun secara sistematis dan selanjutnya dianalisa secara kualitatif, metode analisis data menggunakan diskriptif kualitatif dengan disusun secara pola metode berfikir induksi, sehingga diperoleh kejelasan mengenai permasalahan yang dibahas dan selanjutnya disusun sebagai skripsi yang bersifat ilmiah. Dari hasil penelitian dapat ditunjukanpada kasus putusan No.82/Pid Sus/ 2019/Pn Kds terdakwa dikenakan pidana berdasarkan Pasal 44 ayat (3) UU PKDRT bukan Pasal 338 KUHP atau Pasal 340 KUHP, yaitu perbuatan terdakwa S melakukan kekerasan dalam rumah tangga kepada DM, termasuk dalam perbarengan peraturan (concursus idealis) karena perbuatanya memenuhi unsur Pasal 44 ayat (3) UU PKDRT, Pasal 338 KUHP, dan Pasal 340 KUHP. Namun berdasarkan asas lex specialis derogat legi generalis ((hukum khusus menyampingkan hukum umum), berlaku tanpa meperdulikan ancamanya lebih berat atau lebih ringan daripada yang umum, sehingga perbuatan S tersebut dikenakan Pasal 44 ayat (3) UU PKDRT. Dan dengan meninggalnya korban KDRT menjadi unsur pemberatan saksi pidana yang di jatuhkan terhadap pelaku, ketentuan Pasal 44 ayat (1) UU PKDRT termasuk dalam delik sederhana. Karena dalam ketentuan tersebut merupakan bentuk delik pokok KDRT fisik. Sedangkan pada Pasal 44 ayat (2), ayat (3), dan ayat (4) UU PKDRT merupakan delik terkualifikasi, karena adanya keadaan-keadaan tertentu yang dapat meperberat dan meperingan pidana. Jadi pada Pasal 44 ayat (2) dan ayat (3) UU PKDRT merupakan keadaan yang meperberat pidana, sedangkan pada Pasal 44 ayat (4) UU PKDRT merupakan keadaan yang meringankan pidana. Dengan demikian KDRT yang menyebabkan meninggalnya orang merupakan unsur pemberatan penjatuhan pidana.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: 1. BapakDr., Iskandar Wibawa, SH, MH 2. Dr. Hidayatullah, SH., M.Hum
Kata Kunci: Kekerasan Ddalam Rumah Tangga, Penegakan Hukum, Tindak Pidana.
Subjects: Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi > Hukum pidana dan prosedurnya
Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi > Hukum perdata internasional. Konflik hukum > Orang. Individu > Hubungan rumah tangga. Hukum keluarga
Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi > Hukum perdata > Orang. Individu > Hubungan rumah tangga. Hukum keluarga
Hukum
Program Studi: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 16 May 2022 20:34
Last Modified: 16 May 2022 20:34
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/16679

Actions (login required)

View Item View Item