PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK, PELAYANAN FISKUS, PENGETAHUAN AKAN PERATURAN PERPAJAKAN, PERSEPSI ATAS EFEKTIVITAS SISTEM PERPAJAKAN, SANKSI PAJAK, TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN PEKERJAAN BEBAS (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jepara)

Jayanti, Silvia Veri (2013) PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK, PELAYANAN FISKUS, PENGETAHUAN AKAN PERATURAN PERPAJAKAN, PERSEPSI ATAS EFEKTIVITAS SISTEM PERPAJAKAN, SANKSI PAJAK, TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN PEKERJAAN BEBAS (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jepara). ["eprint_fieldopt_thesis_type_phd" not defined] thesis, Fakultas Ekonomi.

[thumbnail of Halaman Sampul]
Preview
PDF (Halaman Sampul)
Cover.pdf - Accepted Version

Download (338kB)
[thumbnail of Bab 1] PDF (Bab 1)
BAB_1.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (272kB)
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (182kB)
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (483kB)
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (106kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (154kB)
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (219kB)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh kesadaran wajib pajak, kemauan membayar pajak, pelayanan fiskus, pengetahuan akan peraturan perpajakan, persepsi atas efektivitas sistem perpajakan, sanksi pajak, terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas (studi kasus pada kantor pelayanan pajak pratama jepara). Sample yang digunakan dalam penelitian ini 100. Teknis analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengaruh kesadaran wajib pajak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Kemauan membayar pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Pelayanan fiskus tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Pengetahuan akan peraturan perpajakan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Persepsi atas efektifitas sistem perpajakan tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Sanksi pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan pekerjaan bebas. Dan pengaruh kesadaran wajib pajak, kemauan membayar pajak, pelayanan fiskus, pengetahuan akan peraturan perpajakan, persepsi atas efektivitas sistem perpajakan, sanksi pajak, terhadap kepatuhan wajib pajak berpengaruh signifikan secara simultan. Kata Kunci : Kesadaran, Kemauan, Pelayanan, Pengetahuan, Persepsi, Sanksi, Terhadap Kepatuhan.

Item Type: Skripsi/ Thesis (["eprint_fieldopt_thesis_type_phd" not defined])
Dosen Pembimbing: Nama : Ashari, SE, M.Si, Akt
Kata Kunci: akuntansi
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Perdagangan. Perniagaan > Akuntansi. Perbukuan.
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Akuntansi (D3)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 15 Feb 2014 06:23
Last Modified: 15 Feb 2014 06:23
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/2065

Actions (login required)

View Item View Item