ANALISIS VARIAN (ANOVA) UNTUK MENGETAHUI STATISTIK TINGKAT KEMAJUAN PRESTASI KARATE DI KABUPATEN KUDUS

Meimaharani, Rizkysari and Listyorini, Tri (2013) ANALISIS VARIAN (ANOVA) UNTUK MENGETAHUI STATISTIK TINGKAT KEMAJUAN PRESTASI KARATE DI KABUPATEN KUDUS. prosiding seminar nasional ilmu komputer 2013 " cloud computing security". (Submitted)

[thumbnail of Artikel]
Preview
PDF (Artikel)
stastik_karate.pdf - Accepted Version

Download (459kB)

Abstrak

Karate merupakan cabang olah raga yang berkembang di kabupaten kudus. Banyak prestasi yang diperoleh di cabang olah raga ini. Untuk mengembangkan minat dan peningkatan prestasi di bidang karate dibutuhkan sebuah analisa statistik, di mana hasilnya dapat di gunakan sebagai media promosi untuk masyarakat umum di bidang karate. Analisis varian atau yang sering disebut dengan anova, merupakan salah satu metode analisa statistik referensi. Anova merupakan pengembangan masalah Behrens-Fisher, sehingga uji F juga dipakai untuk pengambilan keputusan. Dengan analisis varian dan perhitungan statistik menggunakan minitab ini menghasilkan sebuah statisktik untuk tingkat kemajuan prestasi karate. Perhitungan statistik yang menggunakan minitab, mempermudah dan melengkapi pengolahan data dari prestasi – prestasi karate yang ada di kabupaten Kudus.

Item Type: Article
Kata Kunci: karate, anova, minitab.
Subjects: Ilmu Murni > Matematika > Perangkat lunak (software) komputer
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Informatika
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 07 Apr 2014 04:42
Last Modified: 07 Apr 2014 06:27
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/2656

Actions (login required)

View Item View Item