Keefektifan Model Quantum Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Subtema Keindahan Alam Negeriku Muatan Ips Dan Bahasa Indonesia

RIKHA ROFIKHATUL ULA, WAHYU (2015) Keefektifan Model Quantum Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Subtema Keindahan Alam Negeriku Muatan Ips Dan Bahasa Indonesia. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Hal. Judul]
Preview
PDF (Hal. Judul)
1._HAL_JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (2MB)
[thumbnail of Bab 1] PDF (Bab 1)
2._BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (137kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
3._BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (269kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
4._BAB_III_NEW.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (357kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
5._BAB_IV_NEW.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
6._BAB_V_NEW.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (111kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 6] PDF (Bab 6)
7._BAB_VI_NEW.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (76kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
8._DAFTAR_PUSTAKA_NEW.pdf - Accepted Version

Download (79kB)
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (16MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Tujuan penelitian ini ialah: (1) menemukan keterampilan guru dalam menerapkan model quantum learning pada subtema keindahan alam negeriku muatan IPS dan Bahasa Indonesia, (2) menemukan keefektifan model quantum learning dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada subtema keindahan alam negeriku muatan IPS dan Bahasa Indonesia. Hasil belajar IPS dan Bahasa Indonesia merupakan perubahan yang mengakibatkan manusia berubah sikap dan tingkah lakunya dalam muatan IPS dan Bahasa Indonesia. Quantum learning adalah model pembelajaran yang menyenangkan serta menyertakan segala dinamika yang menunjang segala keberhasilan pembelajaran itu sendiri dan segala keterkaitan, perbedaan, interaksi serta aspek yang dapat memaksimalkan momentum untuk belajar. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan menggunakan model penelitian tindakan kelas yang dilakukan selama 2 siklus. Tiap siklus terdiri dari 4 tahap, yaitu: perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian ini berjumlah 20 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui tes, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan metode analisis kualitatif dan kuantitatif. Validitas dan reliabilitas digunakan peneliti untuk menguji kelayakan dari soal tes yang digunakan. Hasil penelitian terdapat peningkatan ketuntasan nilai pada subtema keindahan alam negeriku muatan IPS dan Bahasa Indonesia yang cukup signifikan antara siklus I (60%) dan siklus II (85%) untuk muatan IPS, dan siklus I (65%) menjadi (95%) pada siklus II untuk muatan Bahasa Indonesia. Hal itu didukung dengan peningkatan sikap siswa pada siklus I (56,31%) menjadi (79,61%) pada siklus II, dan keterampilan siswa pada siklus I (60%) menjadi (76%) pada siklus II. Pengelolaan pembelajaran model quantum learning juga mengalami peningkatan pada siklus I (75%) menjadi (85%) pada siklus II. Hal ini membuktikan bahwa keefektifan model quantum learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada subtema keindahan alam negeriku muatan IPS dan Bahasa Indonesia. Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada kelas IV SD 1 Ternadi dapat disimpulkan keefektifan model quantum learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada subtema keindahan alam negeriku muatan

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Drs. Sucipto, M.Pd, Kons
Kata Kunci: Model Quantum Learning, hasil belajar, subtema keindahan alam negeriku, IPS dan Bahasa Indonesia.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: pustakawan umk
Date Deposited: 10 Sep 2015 02:53
Last Modified: 10 Sep 2015 02:53
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/4688

Actions (login required)

View Item View Item