Peningkatan Pembelajaran Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Pecahan Pada Siswa Kelas Iv Sd 7 Klumpit Melalui Penerapan Model Numbered Head Together

ANDANI, CANTIKA ILMA UMMI (2015) Peningkatan Pembelajaran Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Pecahan Pada Siswa Kelas Iv Sd 7 Klumpit Melalui Penerapan Model Numbered Head Together. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Hal. Judul]
Preview
PDF (Hal. Judul)
HALAMAN_DEPAN.pdf - Accepted Version

Download (640kB)
[thumbnail of Bab 1] PDF (Bab 1)
BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (326kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (490kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (549kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (218kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 6] PDF (Bab 6)
BAB_VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (111kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (107kB)
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (10MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mendiskripsikan Model Numbered Head Together Untuk Menemukan Peningkatan Hasil Belajar Matematika, Aktivitas Belajar Pada Matematika Dan Ketrampilan Guru Pada Pembelajaran Matematika Pada Kelas IV SD 7 Klumpit. Numbered Head Together Merupakan Merupakan Model Pembelajaran Yang Mengajak Siswa Untuk Belajar Secara Berkelompok Dengan Cara Penomoran Kepala Sehingga Meskipun Mereka Berkelompok Tetapi Tetap Memiliki Tanggung Jawab Secara Mandiri Sesuai Nomor Kepalanya. Hipotesis Penelitian Ini Yaitu Dengan Diterapkannya Model Pembelajaran Numbered Head Together Terjadi Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Pecahan Pada Siswa Kelas IV SD 7 Klumpit, Meningkatkan Aktivitas Siswa Dan Meningkatkan Ketrampilan Guru. Penelitian Tindakan Kelas Ini Dilaksanakan Pada Siswa Kelas IV SD 7 Klumpit Pelajaran 2014/2015 Yang Berjumlah 25 Orang, Terdiri Dari 11 Siswa Laki-Laki Dan 14 Siswa Perempuan. Variabel Penelitian Adalah Model Numbered Head Together Dan Pembelajaran Matematika Siswa Pada Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Pacahan. Penelitian Ini Dilaksanakan Dalam 2 Siklus, Masing-Masing Terdiri Dari 2 Pertemuan, Setiap Pertemuan Melalui 4 Tahapan Yaitu Perencanaan, Pelaksanaan, Observasi Dan Refleksi. Teknik Pengumpulan Data Yang Digunakan Adalah Tes, Observasi, Wawancara, Dan Dokumentasi. Hasil Penelitian Terbukti Menunjukkan Adanya Peningkatan Yang Signifikan Yaitu Hasil Belajar Siswa Siklus I Skor Rata-Rata 73,38 Atau 84% Dengan 21 Siswa Tuntas Dan 4 Siswa Tidak Tuntas. Siklus II Mencapai Rata-Rata 79,62 Atau 92% Dengan 23 Siswa Tuntas Dan 2 Siswa Tidak Tuntas. Aktivitas Siswa Rata-Rata Siklus I Adalah Skor 24,02 Atau 66,7% Dan Ketrampilan Guru Pada Siklus I Rata-Rata 69,9%. Pada Siklus II, Aktivitas Siswa Rata-Rata Adalah 53,6 Atau 75,5% Dan Ketrampilan Guru Pada Siklus II Rata-Rata 79,1% Kesimpulan Dalam Penelitian Ini Yaitu Penerapan Model Numbered Head Together Dapat Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Matematika Materi Penjumlahan Dan Pengurangan Pecahan Kelas IV SD 7 Klumpit. Saran Dalam Penelitian Ini Yaitu Guru Hendaknya Menerapkan Model Numbered Head Together Pada Pembelajaran Matematika. Peneliti Lain Dapat Meningkatkan Pelaksanaan Pembelajaran Dengan Lebih Maksimal.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Dr. Murtono, M.Pd
Kata Kunci: Pembelajaran, Matematika, Pecahan, Numbered Head Together
Subjects: Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: pustakawan umk
Date Deposited: 25 Jun 2016 06:49
Last Modified: 25 Jun 2016 06:49
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/5364

Actions (login required)

View Item View Item