Pembebanan Hipotik Atas Kapal Laut Sebagai Jaminan Hutang Di Perbankan Pati

Arianti, Metti Tri (2016) Pembebanan Hipotik Atas Kapal Laut Sebagai Jaminan Hutang Di Perbankan Pati. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of Hal Judul]
Preview
PDF (Hal Judul)
HALAMAN_JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (294kB)
[thumbnail of Bab 1] PDF (Bab 1)
BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (244kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (407kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (244kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (299kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (27kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (110kB)
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Skripsi yang berjudul “PEMBEBANAN HIPOTIK ATAS KAPAL LAUT SEBAGAI JAMINAN HUTANG DI PERBANKAN PATI”, ini secara umum bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan pemberian kredit perbankan di Pati dengan jaminan kapal laut dan penyelesaian kredit perbankan di Pati dengan jaminan kapal laut jika debitor wansprestasi. Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan yuridis sosiologis, artinya suatu penelitian yang mengindentifikasikan dan mengkonsepsikan hukum sebagai institusi sosial yang riil dan fungsional dalam sistem yang mempola, dan yang dikumpulkan adalah berupa data primer, yaitu data yang diperoleh secara langsung dari objeknya. Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa, dalam hal pembebanan jaminan hipotik atas kapal laut sebagai jaminan hutang tentu ada hambatan atau kesulitan dalam pengurusan hipotik yaitu surat ukur kapal maupun grosse akta pendaftaran kapal yang tidak sesuai dengan fisik kapal sehingga harus ada verifikasi atau pengukuran ulang terhadap kapal dan kapal dipastikan bersandar di pelabuhan. Upaya penyelesaian kredit di perbankan Pati dalam hal terjadi wansprestasi oleh debitor adalah penyelesaian secara damai yang dilakukan berdasarkan kesepakatan bank dengan debitor yang masih mempunyai itikad baik dalam penyelesaian kredit. Selanjutnya, apabila debitor tidak mempunyai itikad baik dan masih mempunyai kemampuan untuk melunasi hutangnya maka upaya penyelesain kredit yang dilakukan adalah melalui legal aspek/saluran hukum dengan cara melakukan lelang tetapi ketika diterapkan dilapangan kapal masih digunakan untuk melaut sehingga dengan cara menjual asset berharga lainnya yang dimiliki oleh pihak debitor yang tidak untuk jaminan seperti tanah hak milik atau penjualan kendaraan mobil.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing: Dr. Suparnyo, SH. MS
Kata Kunci: Hipotik, Kapal Laut, Jaminan Hutang
Subjects: Hukum
Program Studi: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1)
Depositing User: pustakawan umk
Date Deposited: 19 Nov 2016 06:20
Last Modified: 19 Nov 2016 06:20
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/6363

Actions (login required)

View Item View Item