Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi Dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Misaja Mitra Factory Pati

FAUZI, KHASAN (2017) Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi Dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Misaja Mitra Factory Pati. Update Test thesis, UMK.

[thumbnail of halaman judul]
Preview
PDF (halaman judul)
HALAMAN_JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (558kB) | Preview
[thumbnail of bab 1] PDF (bab 1)
BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (259kB)
[thumbnail of bab 2] PDF (bab 2)
BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (352kB)
[thumbnail of bab 3] PDF (bab 3)
BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (443kB)
[thumbnail of bab 4] PDF (bab 4)
BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (402kB)
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
PDF (daftar pustaka)
BAB_V.pdf - Accepted Version

Download (113kB) | Preview
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, kompensasi dan kompetensi terhadap kinerja karyawan PT. Misaja Mitra Factory Pati, sampel yang digunakan adalah 91 responden dari populasi 1012 karyawan dengan teknik purposive sampling, yaitu yaitu pengambilan sampel secara sengaja sesuai dengan kriteria yang di tentukan oleh peneliti, yang sudah bekerja di atas 3 tahun. Variabel penelitian ini terdiri dari gaya kepemimpinan, kompensasi, kompetensi dan kinerja. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi, parsial dan berganda berdasarkan analisis dapat di simpulkan bahwa : a) variabel gaya kepemimpinan mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja karyawan sebesar 43,7%. b) variabel kompensasi mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja karyawan sebesar 25,9%. c) variabel kompetensi mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja karyawan sebesar 25,4%. variabel gaya kepemimpinan, kompetensi, kompensasi mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja karyawan PT. Misaja Mitra Factory Pati. adalah sebesar 64,4%. Berdasarkan hasil penelitiaan diketahui bahwa gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan dan bernilai positif terhadap kinerja karyawan, maka pemimpin harus menerapkan gaya kepemimpinan efektif dengan cara sering melakukan evaluasi terhadap kinerja karyawan. Mengingat bahwa kompensasi terbilang rendah dari variabel lainnya maka pihak perusahaan perlu meningkatkan pemberian kompensasi yaitu gaji, upah, insentif, ataupun tunjangan guna meningkatkan kinerja karyawan. Kompetensi berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, perusahaan harus dapat memilih karyawan yang berkompetensi dalam proses penerimaan karyawan baru karena kompetensi berupa kemampuan dalam bekerja adalah hal yang mendasari untuk menghasilkan sebuah kinerja.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing : 1. Dr.Drs. Ag. Sunarno H, SH, S.Pd, MM
Kata Kunci: Kata kunci : gaya kepemimpinan, kompensasi, kompetensi, kinerja karyawan.
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan lahan. Perburuhan > Manajemen. Manajemen industri
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: UPT Perpustakaan UMK
Date Deposited: 01 Feb 2018 06:38
Last Modified: 01 Feb 2018 06:38
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/7697

Actions (login required)

View Item View Item