Peningkatan Kontrol Diri Terhadap Penggunaanmedia Sosial Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Self Management Pada Siswa Mts Nu Tamrinut Thullab Undaan Kudus

MIRAWAN, RIZKA ARISTYANA (2017) Peningkatan Kontrol Diri Terhadap Penggunaanmedia Sosial Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Self Management Pada Siswa Mts Nu Tamrinut Thullab Undaan Kudus. Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of halaman depan]
Preview
PDF (halaman depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf - Accepted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of bab 1] PDF (bab 1)
BAB_I.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (219kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 2] PDF (bab 2)
BAB_II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (359kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] PDF (bab 3)
BAB_III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (667kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] PDF (bab 4)
BAB_IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] PDF (bab 5)
BAB_V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (244kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 6] PDF (bab 6)
BAB_VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (199kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
PDF (daftar pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (136kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] PDF (lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (36MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah: 1. Mendiskripsikan layanan bimbingan kelompok teknikself management dapat meningkatkan kontrol diri terhadap penggunaan media sosial pada siswa kelas VIII MTs NU Tamrinut Thullab tahun pelajaran 2016/2017. 2. Memperoleh peningkatan kontrol diri siswa terhadap penggunaan media sosial melalui layanan bimbingan kelompok teknik self management pada siswa kelas VIII MTs NU Tamrinut Thullab Tahun Pelajaran 2016- 2017. Kontrol diri yang rendah terhadap penggunaan media sosial merupakan suatu kemampuan individu terkait dengan keadaan diri sendiri dan keterampilan individu yang kurang dalam mengarahkan pengubahan atau peningkatan tingkah lakunya agar dapat membatasi dan mengelola media sosial dalam penggunaannya sehari-hari. Kemampuanyang rendah tersebut ditandai ketergantungan bermedia social, curhat di media sosial bahkan penggunaan gadged untuk mengecek beragam media social yang dimiliki individu tersebut. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling dengan metode penelitian deskriptif kulitatif. Subyek yang diteliti sebanyak 10 siswa kelas VIII MTs NU Tamrinut Thullab Kudus yang mengalami 8 diantaranya memiliki kontrol diri yang rendah terhadap pengggunaan media sosialnya. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metodeobservasi, wawancara dan dokumentasi secara mendalam sehingga nantinya mendapatkan data yang akurat terhadap permasalahan yang diteliti yaitu permasalahan siswa yang mengalami kontrol diri yang rendah terhadap penggunaan media sosialnya. Hasil penelitian pra siklus Peningkatan Kontrol Diri Terhadap penggunaan media sosial menunjukkan kategori kurang dengan rata-rata skor 11 dalam persentase 37%. Siklus I Peningkatan Kontrol Diri Terhadap Penggunaan Media Sosial mengalami sedikit peningkatan dan masih dalam kategori kurang dengan rata-rata skor 14 persentase 46% yang meningkat dari prasiklus. Dalam Siklus II Peningkatan Kontrol Diri Terhadap Penggunaan Media Sosial menunjukkan kategori baik dengan rata-rata skor 22 dalam persentase 73% . Peningkatan aktivitas siswa dalam Layanan Bimbingan Kelompok Teknik Self Management mengalami peningkatan pada Siklus I skor rata-rata persentase 58% dalam kategori Cukup dan pada Siklus II skor rata-rata persentase naik menjadi 81% dalam kategori Baik. Simpulan hasil penelitian ini adalah Terjadi Peningkatan Kontrol Diri Terhadap Penggunaan Media Sosial mulai dari Pra Siklus skor rata-rata 11 kategori kurang, Siklus I skor rata-rata 14 masih dalam kategori Kurang dan Siklus II skor rata-rata 22 dalam kategori Baik. Hasil penelitian aktiviitas siswa pada Siklus I skor rata-rata 58 (Cukup) dan pada Siklus II skor rata-rata 81 (Baik). Dengan demikian Layanan Bimbingan Kelompok Teknik Self Management Strategi Ganjar Diri dapat meningkatkan Kontrol Diri Terhadap Penggunaan Media Sosial. Disarankan kepada: 1. Kepada Kepala Sekolah, Penelitian ini dapat dijadikan sebagai acuan penyusunan kebijakan sekolah agar perkembangan siswa berjalan dengan baik. 2. Kepada Guru Pembimbing, agar memberikan layanan bimbingan kelompok dengan Teknik Self Management Strategi Ganjar Diri dalam Meningkatkan Kontrol Diri Siswa Terhadap Penggunaan Media Sosial kepada siswa secara intensif serta sesuai dengan kebutuhan siswa agar siswa terhindar dari hal-hal yang negative dalam media sosial yang digunakannya. 3. Kepada Siswa, agar dapat manjaga dan mengendalikan dirinya dengan baik saat memainkan gadgednya saat menggunakan media sosialnya secara bertanggung jawab dan bijaksana.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1:Drs.Sucipto ,M.Pd.,Kons.
Kata Kunci: Kata kunci:Kontrol Diri Terhadap Penggunaan Media Sosial, Bimbingan Kelompok, Teknik Self Management,
Subjects: Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan > Konsultas dan konseling pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Bimbingan & Konseling
Depositing User: UPT Perpustakaan UMK
Date Deposited: 19 Feb 2018 02:09
Last Modified: 19 Feb 2018 02:09
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/8140

Actions (login required)

View Item View Item