Analisis struktur dan nilai karakter cerita rakyat bulusan kabupaten kudus untuk pendidikan anak sekolah dasar

HIDAYATULLAH, FARIDA AKHMAD SULISTIANI (2019) Analisis struktur dan nilai karakter cerita rakyat bulusan kabupaten kudus untuk pendidikan anak sekolah dasar. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of HAL DEPAN]
Preview
Text (HAL DEPAN)
1 HAL JUDUL.pdf - Accepted Version

Download (849kB) | Preview
[thumbnail of BAB I]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (457kB) | Preview
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (916kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (615kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (620kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI] Text (BAB VI)
BAB VI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (597kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (514kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN SKRIPSI] Text (LAMPIRAN SKRIPSI)
LAMPIRAN SKRIPSI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis struktur cerita rakyat Bulusan di Kabupaten Kudus serta menganalisis dan menggali nilai karakter yang terkandung dalam cerita rakyat Bulusan dalam pendidikan anak Sekolah Dasar . Analisis struktur adalah menganalisis dalam keterpaduan struktur yang total keseluruhan makna yang unik, yang terkandung dalam karya sastra yang bersama–sama menghasilkan makna yang menyeluruh. Teori analisis struktur yang diterapkan dalam penelitian ini menggunakan teori Proop (1926,1997) dengan 31 struktur naratif. Kandungan nilai karakter didasarkan pada Penguatan Pendidikan Karakter menggunakan 5 indikator utama nilai karakter, yakni religius, nasionalisme, mandiri, gotong royong, dan integritas. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang dilaksanakan di Dukuh Sumber Desa Hadipolo Kecamatan Jekulo Kabupaten Kudus. Objek yang diteliti, yakni cerita rakyat Bulusan. Adapun teknik pengumpulan data pada penelitian ini berupa observasi, wawancara mendalam, pemotretan, pencatatan, dan transkripsi. Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa cerita rakyat Bulusan memiliki 12 jenis struktur naratif, yakni III (pelanggaran) –V (penyampaian) –IX (perantara) –XI (keberangkatan) –XVI (perjuangan) –XVII (penandaan) –XXI (penyelidikan) –XXIII (kepulangan tanpa dikenali) –XXV (tugas sulit) –XXVI (penyelesaian) –XXIX (penjelmaan) –XXX (hukuman). Adapun nilai karakter yang terkandung dalam cerita rakyat Bulusan ini terdapat 5 nilai karakter secara utuh, yakni religius, nasionalisme, mandiri, gotong royong, dan integritas. Pada penelitian yang telah dilaksanakan, dapat disimpulkan cerita rakyat Bulusan Kabupaten Kudus memiliki struktur naratif sederhana karena hanya memiliki 12 jenis struktur naratif. Tidak semua cerita rakyat harus memiliki 31 struktur naratif, semua tergantung pada karakteristik cerita rakyat itu sendiri. Kaitannya dengan kandungan nilai karakter, dapat dijelaskan bahwa cerita rakyat Bulusan Kabupaten Kudus memiliki 5 nilai karakter yang lengkap sehingga dapat mengantarkan dan membentuk pribadi dan karakter yang baik bagi anak Sekolah Dasar. Sifat atau watak dalam tokoh dalam cerita rakyat juga dapat digunakan guru dan orangtua dalam membangun pendidikan karakter untuk anak Sekolah Dasar. Anak Sekolah Dasar akan terstimulus melakukan tindakan-tindakan yang terpuji setelah mendengar cerita yang berkisah tentang bagimana akhir yang baik bagi pelaku yang baik.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Dr. Drs.Mohammad Kanzunnudin, M.Pd Pembimbing 2 Deka Setiawan, S.Pd., M.Pd.
Kata Kunci: Analisis Struktur, Nilai Karakter, Cerita Rakyat, Pendidikan Anak Sekolah Dasar
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 31 Oct 2020 02:42
Last Modified: 31 Oct 2020 02:42
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/12780

Actions (login required)

View Item View Item