Peningkatan hasil belajar melalui modelthink pair share berbantuan media kartu bergambar pada tema 4 berbagai pekerjaan kelasiv Sd 1 mijenkudus

ANGGRAENI, HANINA (2020) Peningkatan hasil belajar melalui modelthink pair share berbantuan media kartu bergambar pada tema 4 berbagai pekerjaan kelasiv Sd 1 mijenkudus. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of Hal Depan]
Preview
Text (Hal Depan)
hal. judul.pdf - Accepted Version

Download (690kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
Text (Bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (341kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (403kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (403kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (203kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (227kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk (1)Mendeskripsikan peningkatkan keterampilan mengajar guru dalam pembelajaran melalui model pembelajaran Think Pair Share berbantuan media kartu bergambar pada tema 4 Berbagai Pekerjaan siswa kelas IV SD 1 Mijen. (2)Mendeskripsikan peningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran melalui model pembelajaran Think Pair Share berbantuan media kartu bergambar pada tema 4 Berbagai Pekerjaan siswa kelas IV SD 1 Mijen. Hasil belajar merupakan hasil yang diperoleh siswa setelah terjadinya proses pembelajaran. Model pembelajaran Think Pair Share adalah model pembelajaran kooperatif yang memiliki waktu tunggu guna memancing siswa untuk merespon hal tersebut dapat mempengaruhi pola interaksi siswa sehingga dapat meningkatkan kemampuan berfikir siswa yang berdampak pada peningkatan hasil belajar yangdiperoleh. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di kelas IV SD 1 Mijen dengan subjek penelitian 22 siswa dan guru, yang berlangsung selama dua siklus masing- masing siklus terdiri dari dua pertemuan. Teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, tes, dan dokumentasi. Data yang diperoleh dari tindakan yang dilakukan dianalisis secara kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian terdapat peningkatan pada keterampilan mengajar guru pada siklus I 73,35% dengan kriteria “baik” menjadi 83,5% dengan kriteria “baik. dengan peningkatan keterampilan mengajar guru juga berpengaruh kepada hasil belajar siswa pada tema 4 Berbagai Pekerjaan mengalami peningkatan yang cukup signifikan antara lain siklus I pada muatan PPKn 41% dan Bahasa Indoesia 41% , sedangkan siklus II pada muatan PPKn 77,3% dan muatan Bahasa Indonesia 86,4%. Hal ini membuktikan bahwa penggunaan model Think Pair Share berbantuan media kartu bergambar dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SD 1 Mijen. Berdasarkan pada hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada kelas IV SD 1 Mijen dapat disimpulkan bahwa model Think Pair Share berbantuan media kartu bergambar dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SD 1 Mijen pada tema 4 Berbagai Pekerjaan. Untuk itu disarankan siswa dapat lebih aktif dalam mengikuti pembelajaran.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Dr. Murtono, M.Pd., Pembimbing 2 Deka Setiawan, M.Pd.,
Kata Kunci: Hasil belajar, Think Pair Share, Kartu bergambar, Keterampilan Mengajar Guru.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 07 Jan 2021 07:00
Last Modified: 07 Jan 2021 07:00
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/13100

Actions (login required)

View Item View Item