Peningkatan pelayanan publik Melalui penerapan pelayanan pertanahan berbasis elektronik Di kantor pertanahan kabupaten kudus

Aromatika, Dikhah (2023) Peningkatan pelayanan publik Melalui penerapan pelayanan pertanahan berbasis elektronik Di kantor pertanahan kabupaten kudus. Master thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
HAL DEPAN.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (554kB) | Preview
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (628kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (361kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (573kB) | Preview

Abstrak

Penelitian dengan judul “Peningkatan Pelayanan Publik Melalui Penerapan Pelayanan Pertanahan Berbasis Elektronik Di Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus” dilatarbelakangi banyaknya keluhan pemohon yang mendaftarkan sertipikat tanahnya dengan mengantri lama di loket pendaftaran dan lamanya proses pendaftaran hingga sertipikat jadi serta pelayanan yang berbelit-belit. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pelaksanaan pelayanan publik berbasis elektronik dalam pelayanan pertanahan di Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus dan untuk menganalisis pelayanan publik berbasis elektronik dalam peningkatan pelayanan pertanahan di Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus. Metode pendekatan yang digunakan adalah non doktrinal dan pengambilan datanya dilakukan dengan menggunakan pedoman wawancara, sedangkan hasil pengolahan datanya disajikan dalam bentuk deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh hasil bahwa untuk menciptakan pelayanan public yang berkualitas diperlukan sistem pemerintahan berbasis elektronik guna memberikan pelayanan yang efektif, transparan, bersih, dan akuntabel. Selain LOKETKU yang diluncurkan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang / Badan Pertanahan Nasional, saat ini Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus membuat inovasi sistem Pelayanan berbasis elektronik lainnya yaitu MENARA dan JENANG. Layanan berbasis elektronik lainnya yang sudah diluncurkan oleh Kementerian yaitu Pengecekan sertipikat, Hak Tanggungan Elektronik, Zona Nilai Tanah, dan Surat Keterangan Pendaftaran Tanah. Pelaksanaan pelayanan publik berbasis elektronik efektif mampu meningkatkan pelayanan pertanahan di Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus walaupun masih terdapat kendala dari sisi kultur yang berupa masih banyaknya masyarakat Kabupaten Kudus yang gagap teknologi, keterbatasan SDM, dan masalah internal lainnya di Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Master)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing : Dr. Suparnyo, S.H., M.S.
Kata Kunci: Pelayanan Publik, Pelayanan Berbasis Elektronik, Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus
Subjects: Hukum
Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi
Hukum > Hukum (umum). Hukum secara umum. Yurisprudensi > Perundang-undangan tentang industri, perdagangan, dan bisnis. Hukum ketenagakerjaan
Program Studi: Fakultas Hukum > Magister Ilmu Hukum (S2)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 20 Jul 2023 21:10
Last Modified: 24 Aug 2023 19:24
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/18744

Actions (login required)

View Item View Item