Analisis pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi, pengembangan karir, lingkungan kerja dan kompensasi terhadap produktivitas karyawan pr. Rajan nabadi kudus

Ananta, Tatag (2023) Analisis pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi, pengembangan karir, lingkungan kerja dan kompensasi terhadap produktivitas karyawan pr. Rajan nabadi kudus. Sarjana thesis, universitas muria kudus.

[thumbnail of Hal.Judul]
Preview
Text (Hal.Judul)
HAL. JUDUL.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Bab I]
Preview
Text (Bab I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (638kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (740kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (10MB) | Request a copy

Abstrak

Keberlangsungan usaha industri salah satunya tergantung pada sumber daya manusia yang dimiliki oleh perusahaan tersebut. Sumber daya yang baik dan bertalenta akan menghasilkan inovasi dan hasil kerja yang berkualitas. Kinerja yang dihasilkan SDM yang berkualitas akan menghasilkan produktivitas karyawan yang tinggi. Namun ditemukan fakta bahwa ternyata produktivitas karyawan menurun sejak adanya pandemi Covid-19 akibat kebijakan yang diterapkan pemerintah salah satunya di salah satu industri rokok yang ada di Kota Kudus. Objek penelitian ini terletak di PR Rajan Nabadi Kudus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuan apakah variabel gaya kepemimpinan, motivasi, pengembangan karir, lingkungan kerja dan kompensasi berpengaruh terhadap produktivitas karyawan atau tidak. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah jumlah seluruh karyawan PR Rajan Nabadi yaitu sebesar 175 karyawan. Data diolah dengan menggunakan IBM SPSS Statistic 26 dan analisis data menggunakan analisis statistik deskripstif dan uji kelayakan model. Hasil Penelitian ini menunjukan bahwa variabel gaya kepemimpinan, motivasi, pengembangan karir, lingkungan kerja dan kompensasi berpengaruh positif terhadap produktivitas karyawan.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing 1 :Dr.Kertati Sumekar,SE.,MM Dosen Pembimbing 2 :Hutomo Rusdianto., SE., MBA., AWM., QWM
Kata Kunci: Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Pengembangan Karir, Lingkungan Kerja, Kompensasi, Produktivitas Karyawan
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Perdagangan. Perniagaan > Periklanan
Ilmu-ilmu Sosial > Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
Ilmu-ilmu Sosial > Perdagangan. Perniagaan
Ilmu-ilmu Sosial > Perdagangan. Perniagaan > Pemasaran. Distribusi produk
Program Studi: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 09 Aug 2023 18:54
Last Modified: 21 Aug 2023 21:50
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/19091

Actions (login required)

View Item View Item