Portal sistem pendukung keputusan penerimaan calon karyawan pada perusahaan di kudus berbasis web menggunakan metode saw

Naim, Rafika Ainun (2023) Portal sistem pendukung keputusan penerimaan calon karyawan pada perusahaan di kudus berbasis web menggunakan metode saw. Sarjana thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of halaman judul]
Preview
Text (halaman judul)
HAL JUDUL.pdf - Published Version

Download (964kB) | Preview
[thumbnail of bab 1]
Preview
Text (bab 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (608kB) | Preview
[thumbnail of bab 2] Text (bab 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] Text (bab 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] Text (bab 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] Text (bab 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (180kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (193kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] Text (lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of program] Archive (program)
pspk.zip - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (81MB) | Request a copy

Abstrak

Sebuah perusahaan pasti membutuhkan tenaga kerja yang professional dalam memajukan perusahaan. Perusahaan harus mencari calon karyawan yang bisa memenuhi kebutuhan, kualifikasi, dan kriteria yang telah di tetapkan. Dalam rekrutmen karyawan perusahaan di kudus, perusahaan menemui kendala dalam memilih karyawan sesuai dengan kriteria yang di tetapkan. Pada Sebagian perusahaan, seleksi untuk penerimaan karyawan masih belum di lakukan secara professional. Hal ini terjadi karena tidak ada metode standart dan sistematis dalam dalam menyeleksi calon karyawan baru. Dibutuhkan solusi untuk mengatasi masalah dalam proses seleksi karyawan agar lebih efisien dan terstruktur sehingga menghasilkan rekomendasi karyawan yang memenuhi kriteria perusahaan Maka di buatlah Portal Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Calon Karyawan Pada Perusahaan Di Kudus Berbasis Web Menggunakan Metode Saw. Metode ini dipilih karena dapat menentukan penilaian bobot untuk setiap atribut, kemudian dilanjutkan dengan perangkingan yang akan menyeleksi alternatif dari sejumlah alternatif, dalam hal ini alterenatif yang di maksud adalah calon pelamar dengan nilai yang sudah di proses dengan menggunakan metode. Sistem ini menghasilkan data nilai rekomendasi calon karyawan yang layak sesuai dengan kriteria.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing 1: Nanik Susanti, S.Kom., M.Kom Dosen Pembimbing 2: R. Rhoedy Setiawan, S.Kom., M.Kom., MTA
Kata Kunci: Portal, Sistem pendukung keputusan, Seleksi, Kriteria, Simple Additive Weighting (SAW).
Subjects: Ilmu Murni > Matematika
Ilmu Murni > Matematika > Perangkat lunak (software) komputer
Teknologi > Teknologi (umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 26 Jan 2024 19:32
Last Modified: 26 Jan 2024 19:32
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/19974

Actions (login required)

View Item View Item