Analisis proses literasi siswa kelas iv sekolah dasar dalam pembelajaran ipa (studi kasus di sd negeri 01 raguklampitan batealit jepara)

Mustakul, Setiyawan (2023) Analisis proses literasi siswa kelas iv sekolah dasar dalam pembelajaran ipa (studi kasus di sd negeri 01 raguklampitan batealit jepara). Master thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
HAL. JUDUL.pdf - Published Version

Download (408kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (233kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
10. BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (21MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
11. BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (21MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
12. BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (21MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
13. BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (21MB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (227kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (533kB) | Request a copy

Abstrak

Penelitian terkait Analisis Proses Literasi Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Dalam Pembelajaran IPA (Studi Kasus di SD Negeri 01 Raguklampitan Batealit Jepara)”, peneliti tertarik untuk mengkaji hal tersebut dengan melakukan sebuah penelitian yang berfokus pada minat belajar siswa pada pembelajaran IPA, serta menganalisis seberapa tinggi, sedang, rendahnya minat belajar siswa dikelas IV SD Negeri 01 Raguklampitan Batealit Jepara. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan serta menganalisis tentang Analisis Proses Literasi Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Dalam Pembelajaran IPA. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif studi kasus di SD N 01 Raguklampitan Batealit Jepara siswa kelas IV. Dalam Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah observasi, wawancara, serta dokumentasi. Pada Pendidikan sekolah dasar literasi di mulai dengan meningkatkan kemampuan dalam menulis, membaca, berhitung, berbicara dan memecahkan masalah pada tingkat keahlian tertentu yang di perlukan dalam kehidupan sehari-hari. Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas IV SD N 01 Raguklampitan, guru kelas IV dan Kepala Sekolah. Pendidikan literasi dapat dilaksanakan salah satunya yaitu dengan melalui pembelajaran IPA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses literasi siswa kelas IV pada pembelajaran IPA di SD N 01 Raguklampitan Batealit Jepara yaitu Siswa pada subjek 1 dan subjek 2 memiliki minat belajar tinggi menggambarkan bahwa siswa mempunyai perasaan senang dalam pelajaran IPA. Siswa pada subjek 3 dan subjek 4 yang memiliki minat belajar sedang menggambarkan bahwa siswa berada di pemusatan perhatian dalam pelajaran IPA. Sedangkan siswa pada subjek 5 dan subjek 6 yang memiliki minat belajar rendah menggambarkan bahwa siswa sebagai partisipasi, masih banyak materi yang belum dipahami oleh siswa.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Master)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing I: Dr. Sumaji, S.Pd, M.Pd Dosen Pembimbing II: Dr. Mochamad Widjanarko, S.Psi, M.Si
Kata Kunci: Analisis, Literasi, Pembelajaran IPA.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Magister Pendidikan Dasar (S2)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 29 Feb 2024 23:36
Last Modified: 29 Feb 2024 23:36
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/20483

Actions (login required)

View Item View Item