Pengaruh kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah di sd gugus pattimura kecamatan dawe kabupaten kudus

Sundani, Sundani (2023) Pengaruh kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah di sd gugus pattimura kecamatan dawe kabupaten kudus. Master thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
Hal Judul.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1.pdf - Published Version

Download (791kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (749kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
Bab V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (713kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (748kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstrak

Tujuan penelitan ini adalah: (1) untuk mengetahui kompetensi manajerial kepala sekolah terhadap mutu sekolah.(2) untuk mengetahui pengaruh budaya sekolah terhadap mutu sekolah. (3) untuk mengetahui hubungan pengaruh kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah di SD Gugus Pattimura Kecamatan Dawe Kabupaten Kudus. Kompetensi manajerial kepala sekolah adalah kemampuan kepala sekolah untuk mempengaruhi, mendorong, membimbing, mengarahkan dan menggerakkan seluruh stakeholder: guru, staf, siswa, orang tua siswa dan pihak- pihak lain terkait untuk bekerja sama dalam mencapai tujuan pendidikan di sekolah. Budaya sekolah (school culture) merupakan norma-norma yang dianut dan dilaksanakan oleh seluruh komponen sekolah untuk mencapai visi dan misi sekolah secara efektif. Mutu sekolah adalah kemampuan sekolah dalam mengelola sekolah secara operasional dan efisien terhadap semua komponen sekolah, sehingga menghasilan nilai tambah terhadap komponen tersebut menurut standar yang berlaku. Hipotesis dalam penelitian ini adalah 1) terdapat pengaruh kompetensi manajerial kepala sekolah terhadap mutu sekolah, 2) terdapat pengaruh antara budaya sekolah terhadap mutu sekolah, 3) terdapat korelasi pengaruh antara kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, melalui penelitian korelasional atau mencari perbedaan pengaruh kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah di SD Gugus Pattimura Kecamatan Dawe Kabupaten Kudus. Hasil dari penelitian ini adalah: (1) terdapat pengaruh yang positif kompetensi manajerial kepala sekolah terhadap mutu sekolah di sekolah dasar di Gugus Pattimura Kecamatan Dawe Kabupaten Kudus sebesar 69,1%. (2) terdapat pengaruh yang positif budaya sekolah terhadap mutu sekolah sebesar 86,2%. (3) terdapat pengaruh yang positif kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah sebesar 91,3%. Simpulan dalam penelitian ini adalah kemampuan kinerja kepala sekolah dan budaya sekolah memiliki pengaruh positif terhadap mutu sekolah. Saran dalam penelitian ini supaya teori – teori tentang manajemen pendidikan yang berkaitan dengan kompetensi manajerial kepala sekolah dan budaya sekolah terhadap mutu sekolah dapat digunakan atau dikembangkan dalam penelitian selanjutnya, dan agar pemangku kepentingan dalam pendidikan yaitu dinas terkait, kepala sekolah, dan guru dapat menjadikan penelitian ini sebagai salah satu referensi dalam upaya meningkatkan mutu sekolah.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Master)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing I: Dr. Su’ad, M.Pd, Dosen Pembimbing II: Dr. Moch Widjanarko, M.Si,
Kata Kunci: kompetensi manajerial kepala sekolah, budaya sekolah, dan mutu sekolah
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Magister Pendidikan Dasar (S2)
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 01 Mar 2024 18:54
Last Modified: 01 Mar 2024 18:54
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/20501

Actions (login required)

View Item View Item