Penerapan metode role playing berbantuan media anpowseco dalam kemampuan self confidience Siswa kelas 2 sdn 3 geneng

HANA, YUSRUL (2024) Penerapan metode role playing berbantuan media anpowseco dalam kemampuan self confidience Siswa kelas 2 sdn 3 geneng. Sarjana thesis, UNIVERSITAS MURIA KUDUS.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
Halaman Judul.pdf - Published Version

Download (969kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1 TA.pdf - Published Version

Download (236kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab 2 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (462kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab 3 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (499kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab 4 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (534kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
Bab 5 TA.pdf - Published Version

Download (146kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
Lampiran TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka TA.pdf - Published Version

Download (221kB) | Preview
[thumbnail of SURAT PERNYATAAN] Text (SURAT PERNYATAAN)
Surat Pernyataan.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (210kB) | Request a copy

Abstrak

Permasalahan yang muncul di SDN 3 Geneng yaitu kurangnya peran aktif siswa dalam kegiatan belajar mengajar khususnya rendahnya kemampuan Self Confidience siswa. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu (1) menganalisis seberapa besar peningkatan kemampuan Self Confidience siswa sebelum dan setelah diterapkannya metode Role Playing berbantuan media Anpowseco, dan (2) mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi self confidience siswa kelas II SDN 3 Geneng. Metode Role Playing adalah suatu metode pembelajaran yang langsung diperankan oleh siswa sesuai dengan skenario dari materi yang dipelajari dengan tujuan agar siswa merasakan langsung peristiwa yang diperankan serta dapat melatih interaksi dan mengekspresikan diri di depan kelas. Media Anpowseco (Animasi Powtoon Self Confidience) adalah alat perantara berbasis audio visual yang memiliki berbagai fitur animasi menarik yang digunakan guru guna mempermudah menyampaikan materi kepada siswa sehingga siswa lebih termotivasi dan ikut berperan dalam proses pembelajaran. Self Confidience adalah suatu sikap mental optimis, mulai dari yakin atas kemampuan anak mencapai sesuatu hingga berdaptasi dengan situasi yang dihadapinya. Penelitian Mixed Method dengan desain Ekplanatori ini dilaksanakan di kelas II SDN 3 Geneng dengan sampel 28 siswa. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket untuk fase penelitian kuantitatif. Sedangkan untuk fase penelitian kualitatif menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji Paired Sample T-test dan uji N-gain untuk data kuantitatif sedangkan data kualitatif melewati tahap analisis reduksi, penyajian, dan verikfikasi data atau kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan 1) terdapat perbedaan rata-rata kemampuan self confidience siswa sebelum perlakuan yang hanya mencapai nilai 44,57 dan setelah perlakuan mencapai nilai 89,68. 2) Kemampuan self confidience siswa mengalami peningkatan dengan kategori tinggi sebesar 80,38 melalui penerapan metode role playing dengan media Anpowseco, dan 3) faktor-faktor yang mempengaruhi rendahnya kemampuan Self Confidience siswa kelas II SDN 3 Geneng yaitu faktor eksternal diantaranya konsep diri, harga diri, dan pengalaman serta faktor internal diantaranya faktor pendidikan. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata serta peningkatan kemampuan self confidience siswa sesudah diterapka metode Role Playing berbantuan media Anpowseco. Selain itu, terdapat faktor internal dan faktor eksternal yang mempengaruhi rendahnya kemampuan Self Confidience siswa kelas II SDN 3 Geneng.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: DOSEN PEMBIMBING 1:Dr. Wawan Shokib Rondli, S. Pd., M. Pd DOSEN PEMBIMBING 2:Dr. Nur Fajrie, S. Pd., M. Pd
Kata Kunci: Metode Role Playing, Media Anpowseco, Self Confidience
Subjects: Ilmu-ilmu Sosial > Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 05 Aug 2024 18:33
Last Modified: 05 Aug 2024 18:33
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/21823

Actions (login required)

View Item View Item