ANALISIS POSTUR KERJA DENGAN PENDEKATAN WORKPLACE ERGONOMIC RISK ASSESSMENT (WERA) DAN CARDIOVASCULAR LOAD (CVL) PADA PRODUKSI BATU BATA (STUDI KASUS PADA UKM HARTONO)

ATHALLA ARROJA WIBOWO, FHAWWAZ (2024) ANALISIS POSTUR KERJA DENGAN PENDEKATAN WORKPLACE ERGONOMIC RISK ASSESSMENT (WERA) DAN CARDIOVASCULAR LOAD (CVL) PADA PRODUKSI BATU BATA (STUDI KASUS PADA UKM HARTONO). Sarjana thesis, UNIVERSITAS MURIA KUDUS.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL]
Preview
Text (HALAMAN JUDUL)
Halaman Judul.pdf - Published Version

Download (457kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1 TA.pdf]
Preview
Text
Bab 1 TA.pdf

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
Bab 1 TA.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
Bab 2 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (611kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
Bab 3 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (40kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
Bab 4 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (795kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
Bab 5 TA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (306kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka TA.pdf - Published Version

Download (435kB) | Preview
[thumbnail of SURAT PERNYATAAN] Text (SURAT PERNYATAAN)
Surat Pernyataan.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (294kB) | Request a copy

Abstrak

UKM Batu Bata Hartono berada pada wilayah Kabupaten Kudus yang memproduksi batu bata. Proses pembuatan batu bata dilakukan secara semi otomatis yaitu manusia dan mesin yang berperan dalam keberlangsungan proses produksi. Pada proses produksi, operator belum menerapkan konsep ergonomi, hal tersebut tampak pada posisi berdiri yang tidak nyaman hingga timbulnya keluhan pada bagian punggung, pergelangan tangan, lutut dan kaki. Adanya gangguan pada punggung, pergelangan tangan, lutut dan kaki, perlu dilakukan perbaikan agar dapat mengurangi risiko cidera Musculokeletal Disorder (MSDs). Adapun metode yang digunakan yaitu WERA dan CVL. Metode Workplace Ergonomic Risk Assessment (WERA) dapat digunakan untuk bahu, pergelangan tangan, punggung, kaki, leher, kekuatan, kontak stress, getaran dan durasi tugas. Metode Cardiovascular Load (CVL) metode yang dirancang untuk menentukan tingkat kelelahan kerja fisik. Penggabungan kedua metode tersebut ini diharapkan dapat memperbaiki postur kerja dan mengurangi cedera MSDs pada aktivitas pemindahan adonan di UKM Hartono sehingga efisiensi dan kinerja operator meningkat

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Vikha Indira Asri, S.T., M.T. Rangga Primadasa, S.T., M.T.
Kata Kunci: postur kerja, MSDs, WERA, CVL, batu bata, UKM Hartono
Subjects: Teknologi > T1 Teknologi (Umum) > Teknik industri. Teknik manajemen
Teknologi > T1 Teknologi (Umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Industri
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 13 Aug 2024 23:36
Last Modified: 13 Aug 2024 23:36
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/22068

Actions (login required)

View Item View Item