Efektivitas model pembelajaran improve Berbantuan media mistery box Terhadap hasil belajar siswa kelas iv

SA’IDAH, RIFA NUR (2019) Efektivitas model pembelajaran improve Berbantuan media mistery box Terhadap hasil belajar siswa kelas iv. Update Test thesis, UMK.

[thumbnail of Hal Depan]
Preview
PDF (Hal Depan)
Hal. Judul.pdf - Accepted Version

Download (616kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
PDF (Bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (351kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] PDF (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (635kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] PDF (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (577kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] PDF (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (801kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] PDF (Bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (200kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (444kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Permasalahan yang muncul di sekolah adalah hasil belajar siswa yang rendah dikarenakan konsentarasi siswa pada saat pembelajaran masih kurang serta guru masih kurang inovatif dalam menggunakan model pembelajaran. Tujuan penelitian ini yaitu: (1) menguji apakah terdapat perbedaan rata-rata hasil belajar siswa yang menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box dengan rata-rata hasil belajar siswa yang menerima pembelajaran ekspositori, (2) menguji apakah hasil belajar siswa yang menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box dapat memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) secara individu dan klasikal, (3) menguji apakah proporsi siswa yang tuntas menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box lebih baik daripada proporsi siswa yang tuntas menerima pembelajaran ekspositori. Penelitian quasi eksperimental the nonequivalent posttest-only control group design ini dilaksanakan di kelas IV SD Muhammadiyah Birrul Walidain tahun pelajaran 2018/2019. Sampel penelitian terdiri dari siswa kelas IVA sebagai kelas eksperimen dan siswa kelas IVB sebagai kelas kontrol. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah model pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box, sedangkan variabel terikatnya hasil belajar siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi dan tes. Analisis data dalam penelitian ini yaitu analisis data kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan (1) tidak terdapat perbedaan rata-rata hasil belajar siswa yang menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box dengan rata-rata hasil belajar siswa yang menerima pembelajaran ekspositori, (2) hasil belajar siswa yang menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery boxpada aspek pengetahuan dapat memenuhi KKM secara individu namun tidak dapat memenuhi KKM secara klasikal, sedangkan pada aspek keterampilan tidak dapat memenuhi KKM secara individu maupun klasikal, (3) proporsi siswa yang tuntas menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box lebih baik daripada proporsi siswa yang tuntas menerima pembelajaran ekspositori. Dapat disimpulkan model pembelajaran IMPROVEberbantuan media mistery box tidak efektif terhadap hasil belajar siswa kelas IV akan tetapi proporsi siswa yang tuntas menerima pembelajaran IMPROVE berbantuan media mistery box lebih baik daripada proporsi siswa yang tuntas menerima pembelajaran ekspositori.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Ratri Rahayu, S.Pd., M.Pd Pembimbing 2 Himmatul Ulya, M.Pd
Kata Kunci: Hasil Belajar, Media Mistery Box,Model Pembelajaran IMPROVE.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan > Pendidikan dasar
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 11 Sep 2020 02:25
Last Modified: 11 Sep 2020 02:25
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/12617

Actions (login required)

View Item View Item