Sistem informasi donor darah pada pmi (unit donor darah) kabupaten kudus berbasis web dengan fitur notifikasi whatsapp

RAHMAN, LUTFIR (2021) Sistem informasi donor darah pada pmi (unit donor darah) kabupaten kudus berbasis web dengan fitur notifikasi whatsapp. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of Hal Depan] Text (Hal Depan)
Halaman Judul.pdf - Accepted Version

Download (562kB)
[thumbnail of Bab 1] Text (Bab 1)
BAB I.pdf - Accepted Version

Download (156kB)
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (226kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (28kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (70kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version

Download (548kB)

Abstrak

UDD (Unit Donor Darah) Kabupaten Kudus merupakan unit pelayanan transfusi darah baik itu pendonoran dan permintaan darah di Wilayah Kabupaten Kudus. Untuk pemberian informasi mengenai stok kantong darah dan agenda donor darah masih menggunakan media sosial sebagai sarana penyebarluasan informasi seperti Instagram dan Facebook. Pemberian informasi donor darah melalui media sosial ini tidak dapat berjalan sesuai regulasi yang mengakibatkan penyebarluasan informasi kurang optimal. Ketika stok kantong darah sangat sedikit, pegawai UDD kesulitan untuk memprioritaskan pasiennya yang disebabkan banyaknya permintaan darah dari pasien yang bisa menghabiskan rata-rata 30-50 kantong setiap harinya. Stok kantong darah yang mudah berkurang membuat UDD Kabupaten Kudus melaksanakan agenda donor darah secara massal agar stok kantong darah tetap mencukupi. Whatsapp juga digunakan untuk memberitahukan pendonor waktu donor darah kembali namun penggunaannya saat ini masih belum berjalan secara otomatis. Dengan permasalahan diatas membuat penulis ingin membangun “Sistem Informasi Donor Darah Pada PMI (Unit Donor Darah) Kabupaten Kudus Berbasis Web Dengan Fitur Notifikasi Whatsapp” yang bisa memberikan informasi kepada masyarakat mengenai stok kantong darah dan agenda donor darah sesuai regulasi serta menjadikan sistem ini sebagai sarana permintaan darah kepada pasien yang membutuhkan.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Pembimbing 1 Fajar Nugraha, S.Kom., M.Kom., MOS Pembimbing 2 Putri Kurnia Handayani, S.Kom., M.Kom
Kata Kunci: Stok Kantong Darah, Permintaan Darah, Donor Darah, Web, Notifikasi Whatsapp.
Subjects: Teknologi > Teknologi (umum)
Teknologi > T1 Teknologi (Umum)
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Sistem Informasi
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 14 Oct 2021 22:45
Last Modified: 24 Oct 2021 21:20
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/15553

Actions (login required)

View Item View Item