RANCANG BANGUN ALAT PENGERING OTOMATIS DALAM PEMBUATAN MARNING JAGUNG BERBASIS ARDUINO

SYAIFUDIN, FUAD (2021) RANCANG BANGUN ALAT PENGERING OTOMATIS DALAM PEMBUATAN MARNING JAGUNG BERBASIS ARDUINO. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of hal judul]
Preview
Text (hal judul)
Hal. Judul.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of bab 1]
Preview
Text (bab 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (275kB) | Preview
[thumbnail of bab 2] Text (bab 2)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (701kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] Text (bab 3)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (896kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] Text (bab 4)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (862kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] Text (bab 5)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (261kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
Text (daftar pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (334kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] Text (lampiran)
Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstrak

Proses pengeringan yang buruk akan menyebabkan timbulnya mikroorganisme perusak / pembususuk sehingga memperpendek masa kadaluarsa marning. Oleh karena itu diperlukan proses pengeringan yang sangat baik menggunakan oven pemanas yang ramah lingkungan, dan menekan biaya operasional produksi pengeringan marning. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang bangun alat pengering marning portable yang bisa mengeringkan tanpa tergantung sinar matahari dan otomatis bisa menentukan sudah kering tidaknya marning serta kebutuhan supply daya hybrid. Metode yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Dengan memanfaatkan lampu pijar sebagai pemanas serta kipas DC yang berfungsi untuk meratakan suhu ruang. Menggunakan load cell sebagai berat awal dan akhir dalam menetukan kondisi mesin pengering dan DHT11 untuk menampilkan suhu Ruang pada tampilan output hardware yang menggunakan LCD (Liquid Crystal Display) 20 x 4. Mikrokontrollernya menggunakan ATmega 2560 untuk kontrol mesin pengering dan ATmega 328P sebagai kontrol tegangan hybrid. Hasil penelitian ini adalah berupa alat pengering marning yang digunakan untuk pengeringan marning. Hasil pengujian alat pengering marning telah berhasil dilakukan dengan nilai susut berat marning 44% dengan selisih waktu proses pengeringan yang didapatkan sangat signifikan yaitu selama 6 jam 51 menit untuk tray 1 dan 6 jam 50 menit untuk tray 2 sehingga produktifitas 174% dibandingkan dengan pengering manual dengan berat 4 kg.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: pembimbing 1 :Budi Gunawan, S.T., M.T. pembimbing 2 :Imam Abdul Rozaq, S.Pd., M.T
Kata Kunci: Pengering Marning, Hybrid, Load Cell, DHT11
Subjects: Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir > Pelaratan dan perlengakapn listrik. Sirkuit listrik. Jaringan listrik
Teknologi > Teknik elektro, Teknik Nukllir
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Elektro
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 24 Oct 2021 22:40
Last Modified: 24 Oct 2021 22:40
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/15892

Actions (login required)

View Item View Item