RANCANG BANGUN BOILER DAN TANGKI PENGUAPAN MINYAK ATSIRI PADA MESIN DESTILATOR DENGAN METODE UAP BERBAHAN BAKU DAUN SERAI (CYMBOPOGON NARDUS)

LUTHFI, MUHAMMAD (2018) RANCANG BANGUN BOILER DAN TANGKI PENGUAPAN MINYAK ATSIRI PADA MESIN DESTILATOR DENGAN METODE UAP BERBAHAN BAKU DAUN SERAI (CYMBOPOGON NARDUS). Update Test thesis, Universitas Muria Kudus.

[thumbnail of hal judul]
Preview
PDF (hal judul)
Hal.Judul.pdf - Accepted Version

Download (846kB) | Preview
[thumbnail of bab 1] PDF (bab 1)
Bab I.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (77kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 2] PDF (bab 2)
Bab II.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of bab 3] PDF (bab 3)
Bab III.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (383kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 4] PDF (bab 4)
Bab IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (963kB) | Request a copy
[thumbnail of bab 5] PDF (bab 5)
Bab V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (115kB) | Request a copy
[thumbnail of daftar pustaka]
Preview
PDF (daftar pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (261kB) | Preview
[thumbnail of lampiran] PDF (lampiran)
Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://eprints.umk.ac.id

Abstrak

Serai Wangi (Cymbopogon nardus) adalah salah satu tanaman rempah, biasa digunakan sebagai bumbu masakan, dan obat-obatan. Minyak atsiri dari serai dapat dihasilkan dengan berbagai metode misalnya ekstraksi. Keuntungan dari metode ini adalah tidak membutuhkan suhu yang tinggi, sehingga minyak tidak akan mudah rusak. Oleh karena itu dibuatlah boiler dan tangki bahan yang efektif dan memiliki inovasi yang dapat menghasilkan minyak atsiri yang dengan hasil rendemen yang bagus. Metode dalam perancangan dan pembuatan mesin destilator diawali dengan proses observasi di lapangan, buku, jurnal-jurnal yang berhubungan pembuatan boiler sebagai alat untuk memanaskan air dan tangki bahan sebagai wadah bahan daun serai. Konsep yang dilakukan perhitungan perancangan dan gambar desain menggunakan software inventor dan pembuatan, dan pengujian dalam penggunaan alat boiler dan tangki bahan. Hasil pada rancang bangun boiler dan tangki penguapan setelah dilakukan tiga kali pengujian adalah tidak adanya kebocoran pada boiler dan tangki penguapan, kemudian komponen-komponen penunjang berfungsi dengan baik, serta mendapatkan total 160 ml minyak atsiri pada pengujian tersebut.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Update Test)
Dosen Pembimbing: Rochmad Winarso, S.T., M.T.
Kata Kunci: Serai, minyak atsiri, boiler, tangki penguapan.
Subjects: Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Teknik > S1 Teknik Mesin
Depositing User: UPT Perpustakaan UMK
Date Deposited: 29 Dec 2018 01:47
Last Modified: 29 Dec 2018 01:47
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/9871

Actions (login required)

View Item View Item