Keefektifan pembelajaranproblem based learning berbantuan media papan putar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas iv sekolah dasar

Tayyibah, Naili (2019) Keefektifan pembelajaranproblem based learning berbantuan media papan putar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas iv sekolah dasar. Sarjana thesis, UMK.

[thumbnail of Hal. Depan]
Preview
Text (Hal. Depan)
Hal. Judul.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Bab 1]
Preview
Text (Bab 1)
BAB I.pdf

Download (347kB) | Preview
[thumbnail of Bab 2] Text (Bab 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (603kB)
[thumbnail of Bab 3] Text (Bab 3)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (641kB)
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[thumbnail of Daftra Pustaka]
Preview
Text (Daftra Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (178kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran]
Preview
Text (Lampiran)
Lampiran.pdf

Download (8MB) | Preview

Abstrak

Proses pembelajaran konvensional dengan menggunakan metode ceramah dapat menyebabkan rendahnya kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Hal ini dibuktikan dengan permasalahan yang ditemui di SD Muhammadiyah Birrul Walidain.Penelitian ini bertujuan untuk (1) menguji kemampuan pemecahan masalah matematis siswa dapat mencapai ketuntasan belajar,(2) menguji rata-rata nilai siswa yang mendapatkan model Problem Based Learningberbantuan media papan putar lebih baik dengan siswa yang mendapat model konvensional (3) menguji apakah pengaruh aktivitas siswa dalam menggunakan model Problem Based Learningberbantuan media papan putar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis Penelitian kuasi eksperimen ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan desain pretest posttest control group design. Populasi penelitian ini adalah kelas IV SD Muhammadiyah Birrul Walidain tahun 2018/2019 yang berjumlah 57 siswa.Sampel penelitian terdiri dari 29 siswa kelas kontrol dan 28 siswa kelas eksperimen yang ditentukan dengan teknik cluster random sampling.Analisis data akhir meliputi uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis penelitian yang terdiri dari uji ketuntasan belajar, uji perbandingan rata-rata, dan analisis aktivitas belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan media papan putar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) ketuntasan belajar pada kelas eksperimen telah mencapai ketuntasan belajar individual dan klasikal 75%, (2) rata-rata nilai siswa yang mendapat model Problem Based Learning berbantuan media papan putar lebih baik dengan siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional,(3) aktivitas belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berbantuan media papan putar berpengaruh terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis.Saran dalam penelitian ini agar peneliti lain dapat lebih berkreasi dan berinovasi, baik dalam pengembangan media maupun langkah-langkah pembelajaran sehingga kemampuan siswa dapat berkembang lebih optimal.

Item Type: Skripsi/ Thesis (Sarjana)
Dosen Pembimbing: Dosen Pembimbing 1: Henry SuryoBintoro, S.Pd., M. Pd, Dosen Pembimbing 2: SavitriWanabuliandari, S.Pd., M.Pd.
Kata Kunci: KemampuanPemecahanMasalahMatematis, Problem Based Learning Media PapanPutar.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Pendidikan > Teori dan praktek pendidikan
Program Studi: Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Firman Al Mubaroq
Date Deposited: 05 Nov 2020 06:54
Last Modified: 05 Nov 2020 06:54
URI: http://eprints.umk.ac.id/id/eprint/12895

Actions (login required)

View Item View Item